SuaraJawaTengah.id - Penggeledahan rumah terduga teroris AR, di Kampung Sekip, RT 3 RW 3, Banjarsari, Solo, Jawa Tengah membuat tetangga AR kaget. Pasalnya, selama ini AR dikenal ramah dan melakukan aktifitas layaknya warga yang lainnya.
Salah satu tetangga AR, Stefanus (43) mengatakan, dirinya sangat kaget ketika mengetahui rumah AR digeledah oleh tim Densus 88 Antiteror Mabes Polri, Jumat (16/8/2019).
"Orangnya itu biasa, kesehariannya di masyarakat juga biasa. Bahkan saat Idul Adha orangnya sangat giat membantu kegiatan di masjid," katanya kepada Suara.com saat ditemui di sekitar rumah AR.
Tidak hanya itu, Stefanus menambahkan, sebelumnya AR juga giat membantu untuk persiapan malam tirakatan. Sehingga, dengan adanya informasi penggeledahan tersebut dirinya pun kaget.
Baca Juga: Densus 88 Gerebek Rumah Montir Bengkel Dinamo Terduga Teroris Kadipiro
"Ya kaget, wong orangnya juga biasa. Kalau ada kegiatan kampung juga hadir," katanya.
Hal yang sama dikatakan Ari. Dia mengatakan, sosok AR memang dikenal cerdas. Bahkan, AR diketahui sempat menjadi juara saat mengikuti kejuaraan robotik.
"Semalam itu mas AR itu masih di rumah, lhah tadi pagi pergi bersama sang istri untuk jagong ke Sragen. Kalau orangnya memang pandai, dulu juga pernah juara robotik," katanya.
Kontributor : Ari Purnomo
Baca Juga: Cerita Berewok Setnov: Di Lapas Gunung Sindur Semua Teroris, Kenangan
Berita Terkait
-
Keamanan Yordania Terancam, Serangan Brutal Sasar Polisi
-
Densus 88 Ringkus 2 Terduga Teroris Negara Islam Indonesia di OKU Timur, Inisial MD dan MA
-
Serangan Bom Bunuh Diri Sasar Pasukan Gabungan Irak-Kurd, Tiga Perwira Tewas
-
Pasukan Darat Iran Klaim Bunuh 4 "Teroris Israel" di Tengah Ketegangan yang Meningkat
-
Serangan di Bandara Internasional Jinnah Pakistan Sebabkan Dua Warga China Tewas, Lin Jian 'Berantas Teroris'
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Dukung Pilkada, Saloka Theme Park Berikan Promo Khusus untuk Para Pemilih
-
Top Skor El Salvador Resmi Gabung PSIS Semarang, Siap Gacor di Putaran Kedua!
-
Kronologi Penembakan GRO: Dari Tawuran hingga Insiden Fatal di Ngaliyan
-
Kasus Pelajar Tertembak di Semarang, Ketua IPW: Berawal Tawuran Dua Geng Motor
-
Tragedi Simongan: Siswa SMK Tewas Terkena Peluru Nyasar Saat Polisi Lerai Tawuran?