SuaraJawaTengah.id - Pelapor video syur mirip Jessica Iskandar dan Anya Geraldine, Pitra Romadoni telah selesai jalani pemeriksaan terkait laporannya. Selama enam jam, ia mengaku dicecar belasan pertanyaan oleh penyidik.
"Saya tadi datang dari jam 10 pagi di sini dan baru selesai pukul 16.00 WIB," kata Pitra Romadoni saat ditemui di Polres Jakarta Selatan, Kebayoran Baru, Senin (7/12/2020).
Pitra mengaku pertanyaan-pertanyaan yang diberikan seputar penyebaran video bermuatan asusila tersebut. Sebab, kepolisian dan pihaknya mengaku memfokuskan ke penyebar.
"Pertanyaannya tadi ada berapa belas pertanyaan dan seputar terkait peredaran dan penyebaran video konten yang bermuatan asusila," ujarnya.
"Jadi kami fokus pada penyebarnya terlebih dahulu dalam kasus yang berbeda ini," katanya melanjutkan.
Pitra menyebut terlapor akan diselidiki lebih lanjut karena menyebut terduga artis tersebut. Motif ini yang nantinya didalami lebih lanjut.
"Karena terlapor ini menuduh orangnya langsung, menyebut namanya langsung dengan di caption ya. Sehingga ini perlu ditelusuri dia dapat video itu dari mana dan dia sebarkan itu motifnya seperti apa," ucapnya.
Ada empat akun terlapor yang masih akan diselidiki lebih lanjut oleh pihak kepolisian. Pitra pun juga sudah mengajukan bukti tambahan dalam pemeriksaan tadi.
"Nah pembuktiannya tadi kami telah mengajukan bukti berupa screenshoot akun Twitter beberapa netizen. Nah netizen ini membuat suatu tulisan di dalam caption Twitter-nya menyebut nama orang ini yang menyebabkan masalah, sehingga kalau dia menyebut nama orang dia harus mempertanggungjawabkan itu," katanya menjelaskan.
Baca Juga: Update Kasus Video Syur Diduga Mirip Jessica Iskandar: Pelapor Diperiksa
Berita Terkait
-
Syok Baca 'Broken Strings' Aurelie Moeremans, Jessica Iskandar Ungkap Kisah Seram di Masa Lalu
-
Video Lawas Aura Kasih Viral Lagi, Ngaku Tak Tahu Harga Barang-Barang Mewah di Rumahnya: Itu Warisan
-
Jedar Spill Karakter Anaknya, El Barack Ternyata Punya Rate Card Sendiri!
-
Rahasia Anak Tumbuh Percaya Diri dan Kreatif, Jessica Iskandar Beberkan Kuncinya
-
Bukan Cuma Sarwendah, 4 Artis Ini Pilih Bayi Tabung Tanpa Masalah Kesuburan
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
10 Fakta Gunung Slamet yang Mengerikan, Penyebab Pendaki Syafiq Ridhan Ali Razan Hilang Misterius
-
Fakta-fakta Mengejutkan Reza Pahlavi, Sosok yang Ingin Gulingkan Rezim Iran
-
10 Mobil LCGC Terbaik dengan Harga 100 Jutaan yang Wajib Anda Miliki!
-
7 Langkah Cepat Pemprov Jateng Atasi Bencana di Jepara, Kudus, dan Pati
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang