SuaraJawaTengah.id - Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco Ahmad mengajak masyarakat berperilaku positif dengan tidak membuat hoaks atau ikut-ikutan menyebarkannya di media sosial setelah terjadi musibah yang menimpa pesawat Sriwijaya Air SJ182.
Apalagi sekarang dunia sedang berduka akibat pandemi Covid-19. Dalam keadaan seperti sekarang, Dasco mengajak masyarakat bersama-sama menjaga suasana supaya tidak gaduh, supaya imunitas meningkat.
"Kami imbau kepada para netizen untuk mengecek terlebih dahulu berita-berita yang didapat sebelum dishare ke kawan atau di grup (pesan instant)," ujarnya.
Salah satu info hoaks yang menyesatkan yaitu gambar seorang bayi selamat dari tragedi pesawat Sriwijaya Air yang jatuh di perairan Kepulauan Seribu, Sabtu (9/1/2021).
Menurut laporan Antara, bayi yang ada dalam foto itu bukan penumpang Sriwijaya Air, melainkan penumpang kapal KM Lestari Maju yang tenggelam di perairan Selayar Sulawesi Selatan pada Juli 2018.
Foto bayi itu juga pernah menyebar di media sosial ketika pesawat Lion Air JT610 mengalami musibah pada Oktober 2018.
Berita Terkait
-
Dasco Luruskan Isu Pencalonan Thomas Djiwandono: Diusulkan BI, Sudah Mundur dari Gerindra
-
Dasco: Pak Prabowo Tak Pernah Usulkan Thomas Djiwandono Jadi Deputi Gubernur BI
-
Dasco Hormati Proses Hukum KPK soal Bupati Pati, Ungkap Pesan Menohok Prabowo
-
Kata Dasco soal Usulan Pilkada Via E-Voting: Semua Akan Dikaji, Terutama Keamanannya
-
DPR Tegaskan Revisi UU Pilkada Tak Masuk Prolegnas, Tepis Isu Pemilihan via DPRD
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
-
Harga Kripto Naik Turun, COIN Pilih Parkir Dana IPO Rp220 Miliar di Deposito dan Giro
-
Prabowo Cabut Izin Toba Pulp Lestari, INRU Pasrah dan di Ambang Ketidakpastian
-
Guncangan di Grup Astra: Izin Tambang Martabe Dicabut Prabowo, Saham UNTR Terjun Bebas 14%!
Terkini
-
Warga Pati Berpesta: Kembang Api Sambut Tumbangnya Bupati Sudewo
-
7 Fakta Mengejutkan Kasus Korupsi Bupati Pati: Dari Jual Beli Jabatan hingga Suap Proyek Kereta Api
-
Pantura Jateng Siaga Banjir dan Longsor! BMKG Keluarkan Peringatan Dini Hujan Lebat Ekstrem
-
3 MPV Bekas Rp50 Jutaan Tahun 2005 ke Atas: Mewah, Nyaman, dan Kini Gampang Dirawat!
-
BRI Peduli Salurkan Bantuan CSR untuk Gapura Tanjung Water Park, Dukung Ekonomi Lokal Grobogan