SuaraJawaTengah.id - Ajang pencarian bakat Bintang Suara memasuki babak final. Finalis Imelda Mega Rosita, Aurelya Ratamchia Dewanda dan Sri Ayu Kurnia akan bertarung hari ini Selasa (9/3/2021) pada pukul 19.00 WIB.
Grand Final Bintang Suara akan berlangsung di Swiss-Belhotel Pondok Indah, yang juga dapat disaksikan pada Suara.com dan Dailymotin.com.
Selain penampilan ketiga grand finalis, Grand Final Bintang Suara juga akan dimeriahkan dengan kehadiran Trio Macan dan Duo Amor sebagai host.
Sedangkan dewan juri yang dihadirkan yakni Agi Sugianto (CEO Proaktif), Irsya D'Academy Asia, Iva Lola eks Trio Macan, dan Ririn Indriani perwakilan dari Suara.com.
Para grand finalis Bintang Suara [Suara.com/Alfian Winanto]
Aurel dan Imelda yang dari Kediri, dan Ayu dari Brebes tiba di Jakarta sejak Senin (9/3/2021). Ketiganya pun telah menjalani sesi wawancara dan pemotretan oleh tim Suara.com
Jelang Grand Final Bintang Suara, Aurelya Ratamchia Dewanda mengaku deg-degan.
Sementara bagi Imelda, Bintang Suara menjadi ajang untuk membungkam orang-orang yang meremehkannya. Sedangkan bagi Sri Ayu Kurni, seakan tak percaya masuk ke Grand Final Bintang Suara.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Ini Ciri-ciri Aplikasi Penghasil Uang yang Aman dan Terpercaya
-
Avanza Kalah Telak! Inilah Mobil Seumur Hidup Pilihan Terbaik di Bawah 200 Juta
-
10 Perbedaan Utama Toyota Rush dan Daihatsu Rocky Varian Tertinggi, Lebih Bagus Mana?
-
7 Fakta Banjir Bandang di Pati, Jembatan Putus hingga Tumpukan Kayu Misterius
-
Warga Sumbang Tolak Tambang Kaki Gunung Slamet: Lingkungan Rusak, Masa Depan Terancam!