
SuaraJawaTengah.id - Sebanyak 22 pemain dibawa pelatih PSIS Semarang, Dragan Djukanovic ke Malang, Rencananya, tim Laskar Mahesa Jenar akan menghadapi PSM Makassar dalam babak delapan besar Piala Menpora 2021 di Stadion Kanjuruhan, Jumat (9/4/2021).
Skuat PSIS bertolak ke Malang pada Rabu (7/4/2021) siang setelah menjalani latihan dan sesi jamuan makan siang oleh Chief Executive Officer (CEO) klub, Yoyok Sukawi di salah satu rumah makan di Semarang.
Sebelum berangkat, Dragan juga telah menekankan pada anak asuhnya untuk menikmati Piala Menpora 2021 kali ini.
Di sesi latihan terakhir, Dragan juga tak memberikan porsi latihan yang begitu berat. “Hari ini kami latihan enjoy, tadi latihan finishing, set piece, dan latihan tendangan penalti karena ini sistem gugur. Jadi itu latihan normal yang kami jalankan,” ujar Dragan.
Baca Juga: Klasemen Piala Menpora 2021 Jelang Matchday Terakhir Grup C
“Terkait pemain yang berangkat, itu sudah disesuaikan dengan kebutuhan tim. Pemain yang sebelumnya berangkat ke Solo ada tiga yang tidak dibawa yakni Rio, David, dan Farrel,” lanjut Dragan dalam rilis yang diterima SuaraJawatengah.id.
Bagi M. Rio Saputro, dia tidak dibawa ke Malang karena menjalani hukuman akumulasi kartu. Sedangkan Septian David dan Farrel Arya tidak dibawa karena masih dalam tahap pemulihan cedera.
Berikut 22 pemain yang dibawa ke Malang:
Kiper: Jandia Eka, Joko Ribowo, M. Fadli
Belakang: Alfeandra Dewangga, Wahyu Prasetyo, Fredyan Wahyu, Abanda Rahman, Frendi Saputra, Soni Setiawan, Safrudin Tahar, Kartika Vedhayanto, Pratama Arhan.
Baca Juga: Piala Menpora 2021: Jadwal dan Prediksi PSS Sleman Vs Persebaya Surabaya
Tengah: Finky Pasamba, Eka Febri, Fandi Eko, M. Ridwan, Riyan Ardiyansyah, Mahir Radja, Riski Fajar.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Tersisa 5 Pekan, Berikut Daftar Tim BRI Liga 1 2024/2025 yang Terancam Degradasi
-
Hasil BRI Liga 1: Momen Pulang ke Rumah, PSS Sleman Malah Dihajar Dewa United
-
Eduardo Almeida Dukung Peningkatan Kualitas Sepak Bola Indonesia, Mengapa?
-
PSIS Semarang Renggut Kemenangan Persebaya, Perasaan Rivera Campur Aduk
-
Paul Munster Minta Persebaya Jaga Konsistensi, Optimis Kalahkan PSIS Semarang?
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- Rekomendasi Mobil Suzuki Bekas Rp100 Jutaan: Ini Pilihan Terbaik dengan Spesifikasi dan Pajak Ringan
- Kapan Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan Jakarta 2025? Cek Jadwal dan Syaratnya
- Pemprov Kalbar Luncurkan Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor, Ini Syarat dan Ketentuannya
Pilihan
-
Jadi Tersangka Pemalsuan Dokumen, Pengacara Ini Batal Ikut Gugat Ijazah Jokowi
-
Penggugat Ijazah Palsu Jokowi Tunjuk Guru Besar UNS Jadi Mediator
-
Sri Mulyani Bocorkan 5 Kesepakatan RI-AS Untuk Batalkan Tarif Trump
-
Meski Ekonomi Lesu, Sri Mulyani Sebut Masyarakat Tetap Rajin Bayar Pajak
-
Sri Mulyani Sebut Rupiah Tahan Banting
Terkini
-
Cerita Horor Radio Semarang: Dari Wanita Pucat hingga Suara Misterius
-
Dorong Inklusivitas, Sebanyak 1,2 Juta AgenBRILink Jangkau 88% Wilayah Indonesia
-
Butuh Dana Cepat? Ini 5 Rekomendasi Pinjaman Online Cepat Cair dan Terdaftar di OJK
-
BRI Cepu Perkuat Sinergi dengan Polri dan TNI AD: Targetkan Akuisisi KPR 100 Ribu Rumah untuk PNPP
-
Link Saldo DANA Kaget Hari Ini: Tambah Cuan buat Ngopi, Belanja, dan Top Up Game!