SuaraJawaTengah.id - Puasa Ramadhan 2021 sudah memasuki hari kesembilan. Selain menahan haus dan lapar, umat Islam yang menjalankan ibadah tersebut juga diwajibkan menahan nafsu, termasuk berhubungan suami istri saat sedang puasa.
Bicara tentang hubungan suami istri, ada perbincangan menarik antara artis Dinar Candy dan Cita Citata dengan Ustaz Alfie.
Pada momen tersebut, Dinar Candy dan Cita Citata melontarkan banyak pertanyaan seputar Ramadhan pada sang Ustaz. Salah satunya tentang mimpi basah.
Dilansir Matamata.com, Dinar Candy melemparkan pertanyaan lainnya tentang seseorang yang mimpi basah di siang hari pada bulan Ramadhan.
Baca Juga: Jadwal Imsakiyah Jakarta Hari Ini 21 April 2021
"Nih kalau aku tuh puasa nih pak ustaz, udah getol-getol puasanya. Nah tapi siang-siang pas tidur tuh mimpi basah tuh gimana pak ustaz?" tanya Dinar Candy.
Cita Citata tak kuasa menahan tawa setelah mendengar pertanyaan Dinar Candy tersebut. Sang ustaz pun mengatkan bahwa mimpi basah tidak membatalkan puasa, tetapi harus mandi wajib setelah mimpi tersebut.
"Bagaimana puasanya? Puasanya tidak batal, lanjutin puasanya tapi mandi wajib," jawab Ustaz Alfie.
"Hahh, yuk ah tidur. Asyik soalnya itu," kata Dinar Candy sambil tertawa.
Dalam perbincangan lain, Cita Citata bertanya mengenai seseorang yang melewatkan sahur saat berpuasa. Ustaz Alfie mengatakan bahwa hal itu bukan masalah besar.
Baca Juga: Jadwal Imsakiyah Kota Tangerang Hari Ini 21 April 2021
"Ya enggak masalah, kan itu sunah. Tapi lebih baik kita sahur karena kata Rasulullah kan akhirkan sahur dan percepat berbuka, supaya perut kita ini kan gak tahan ," jawab Ustaz Alfie di YouTube Riweuh Paciweh.
Kemudian, Dinar Candy bertanya perihal wanita yang sedang menstruasi. Ustaz Alfie mengatakan bahwa wanita yang sedang mestruasi tidak dianjurkan berpuasa, tetapi harus membayarnya dengan puasa di lain waktu.
Berita Terkait
-
Punya Teman Pengusaha Skincare, Dinar Candy Belum Jenguk Nikita Mirzani di Penjara: Aku Dilema
-
Bucin Total, Dinar Candy Hampir Jual Sertifikat Rumah Orangtuanya Demi Bantu Ko Apex
-
Hukum Qadha Puasa Ramadhan dan Puasa Syawal, Mana Lebih Utama? Ini Kata Ulama
-
Keutamaan Puasa Syawal 6 Hari yang Disebut Geni Faruk Seperti Setahun Berpuasa, Benarkah?
-
Apakah Bayar Fidyah Bisa Dicicil? Ini Penjelasan Lengkapnya
Terpopuler
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Daftar Pemain Timnas Belanda U-17 yang Gagal Lolos ke Piala Dunia U-17, Ada Keturunan Indonesia?
- Titiek Puspa Meninggal Dunia
- Gacor di Liga Belanda, Sudah Saatnya PSSI Naturalisasi Pemain Keturunan Bandung Ini
- Eks Muncikari Robby Abbas Benarkan Hubungan Gelap Lisa Mariana dan Ridwan Kamil: Bukan Rekayasa
Pilihan
-
Momen Timnas Indonesia U-17 Gendong ASEAN Jadi Pembicaraan Media Malaysia
-
Terbang ke Solo dan 'Sungkem' Jokowi, Menkes Budi Gunadi: Dia Bos Saya
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik April 2025
-
Harga Emas Terbang Tinggi Hingga Pecah Rekor, Jadi Rp1.889.000
-
Dari Lapangan ke Dapur: Welber Jardim Jatuh Cinta pada Masakan Nusantara
Terkini
-
RKB Bela Sufmi Dasco: Tuduhan Terkait Judi Online Tak Masuk Akal dan Rugikan DPR
-
KUR BRI Dukung Warung Bu Sum Sate Kere Beringharjo Terus Tumbuh dan Lestari
-
Kisah Horor Rumah Sakit di Purwokerto: Banyak Hantu Menyerupai Dokter?
-
Lonjakan Trafik Idulfitri Capai 87,7 Persen di Jateng, Kebumen Tertinggi Penggunaan Jaringan Indosat
-
Misteri Dewi Lanjar dan Kisah Kelam Pantai Slamaran Pekalongan