SuaraJawaTengah.id - Beredar unggahan video salah satu aktris Citayam Fashion Week, Bonge beralih profesi jadi penjual kopi keliling.
Nama Bonge sendiri mulai terkenal publik berkat konten-kontennya bersama anak tongkrongan lainnya di Citayaman Fashion Week.
Baru-baru ini Bonge kedapatan beralih profesi jadi penjual kopi keliling di sebuah unggahan video akun TikTok @real.bang.atop.
Dalam video singkat itu menayangkan Bonge dengan pakaian nyentriknya tengah menjual kopi di pinggir jalan menggunakan sepeda.
"Kopi, kopi," kata Bonge.
"Bang kopinya bang," sahut seorang pembeli.
Namun, pembeli ini tiba-tiba terkejut ketika yang melihat penjual kopi ternyata sosok yang sedang viral di sosial media.
"Lah lu yang lagi viral ya, bang Bonge ya," tanya pembeli tersebut.
Pembeli ini terus mencerca dengan menanyakan alasan apa yang melatar belakangi Bonge jadi penjual kopi keliling.
Baca Juga: Penjelasan KAI Usai Viral Penumpang Perempuan Ngamuk-ngamuk Di Stasiun Purwokerto
"Lah kok sekarang jualan yang begini bang?," ungkap pembeli tersebut.
"Kerja mah apa aja bang yang penting halal, tidak merugikan orang tua," balas Bonge.
Unggahan video itu kontan saja mematik perhatian warganet. Tak sedikit dari mereka memberikan raga tanggapan.
"Masya Allah hatinya," kata akun @olivia**.
"Seneng lihat Bonge, gak pernah smbong merendah terus," tutur akun @user362756**.
"Salut sama Bonge tidak sombong rendah hati dia tau dirinya sebelum tenar dia nyadar bahwa dia dari orang yang biasa," ungkap akun @srihartati**.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Bukan LCGC! Ini 3 MPV Bekas Rp80 Jutaan Paling Nyaman dan Irit BBM, Dijamin Senyap di Tol
-
Usai OTT Bupati Sudewo, Pelayanan Publik di Kabupaten Pati Dipastikan Kondusif
-
Kunci Jawaban Matematika Kelas 4 Halaman 132: Panduan Belajar Efektif
-
Peringati HUT Ke-12, Semen Gresik Gelar SG Fun Run & Fun Walk di Area Greenbelt Pabrik Rembang
-
5 Fakta Dugaan Jual Beli Jabatan Perangkat Desa di Pati yang Menjerat Bupati Sudewo