SuaraJawaTengah.id - Dua kakak beradik di Kabupaten Demak meninggal dunia usai menyantap tahu bacem pada Selasa (2/8/2022) kemarin.
Kejadian tragis tersebut dialami Nunziah (24) dan Nurul Afiyah (20) warga Dukuh Krajan Barat, Desa Weding Kecamatan, Bonang.
Kapolres Demak AKBP Budi Adhy Buono, mengatakan telah menerima laporan orang meninggal yang diduga akibat keracunan.
"Kita telah mengamankan sejumlah barang bukti sisa makanan atau minuman yang dikonsumsi oleh korban. Serta pakaian yang terkena muntahan korban," kata Budi, Jumat (5/8/2022).
Ia menerangkan, kejadian itu bermula saat, kedua korban memakan tempe yang dibeli dari warung milik tetangga korban.
Tempe itu diolah menjadi tempe bacem.Namun, naas usai memakan tempe tersebut, keduanya kemudian muntah-muntah.
"Masakan tersebut dimakan oleh satu keluarga. Dua korban kemudian muntah-muntah, sedangkan saksi 1 dan saksi 2 tidak muntah-muntah," jelasnya.
Setelah muntah, lanjut Budi, korban langsung dibawa ke RSUD Demak dan pukul 11.30 WIB korban 1 dinyatakan meninggl dunia lalu disusul korban kedua pukul 15.30 WIB.
Atas kejadian itu, polisi kemudian melalukan uji laboratorium terhadap makanan dan muntahan kedua korban untuk ditindaklanjuti.
Baca Juga: Kebakaran Pabrik Pupuk di Demak, Asap Sampai Semarang
"Kami sudah mengirim sampel makanan dan minuman yang di konsumsi korban ke Labfor (laboratorium forensik) Polda Jateng, untuk hasil masih menunggu," imbuhnya.
Kontributor : Aninda Putri Kartika
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Semen Gresik Gelar Aksi Tanam Puluhan Bibit Buah Alpukat Aligator di Area Kebun Hortikultura
-
Ubah Klip Game Menjadi Konten Beresolusi Tinggi Menggunakan Alat Peningkat Video
-
Cuaca Ekstrem Porak-porandakan Pariwisata Jateng: 4 Daerah Tutup Objek Wisata
-
Inovasi Layanan BRI: Mudahkan Transaksi di Tintin Rayner Patisserie Semarang
-
Pencarian Nelayan Hilang di Pati Memasuki Hari Kelima: Tim SAR Perluas Area hingga Juwana