
SuaraJawaTengah.id - Seperti mendapatkan kejutan, waktu Kapolres Blitar AKBP Adhitya Panji Anom berbagi nasi tumpeng di lapas, rupanya bersamaan dengan ulang tahun beberapa narapidana.
Dalam video yang dibagikan oleh akun tiktok @huufy_84, para tahanan yang berpakaian oranye itu dengan sigap langsung berdiri ketika mengetahui Kapolres Blitar memyambangi sell mereka.
"Sudah makan belum, ini ada tumpeng biar ingat rumah, semangatnya bisa keluar lagi," ucap Adhitya menyapa para tahanan dikutip pada Sabtu, (10/9/2022).
"Ada yang ulang tahun nggak bulan september ini?," ujarnya.
Baca Juga: Jebol Tempok Tempatnya Dikurung, Tiga Tahanan di Banjarmasin Kabur, Satu Tertangkap
Lantas ada salah satu napi yang angkat tangan dan mengatakan bahwa ia berulang tahun pada tanggal 6 September.
"Hari ini dong," kata Kapolres Blitar.
Kemudian, napi tersebut diminta maju kedepan dan mendapatkan potongan tumpeng yang pertama dari Adhitiya.
Sontak saja, sikap ramah Kapolres Blitar itu mendapat beragama tanggapan daro warganet.
"Baru terjadi karna kasus FS," kata akun @****ah.
Baca Juga: Oknum Dokter Gigi di Buton Utara Dilaporkan ke Polisi, Diduga Lecehkan Pasien di Tempat Praktik
"Dari dulu gini kan bagus," kata aku @*******ne.
"Ini contoh kapolres bisa jadi pembina yang baik dan sopan dari logatnya enak di kuping dan hati jadi sejuk," tutur akun @*****a4.
"MashaAlloh baiknya pak Kapolres...andai semua Polisi seperti bapak Kapolres ini...pasti tenang semua," ungkap akun @ai********.
Kontributor : Sakti Chiyarul Umam
Berita Terkait
-
LPSK Bekingi 3 Anak Korban Kasus Predator Seks, Eks Kapolres Ngada AKPB Fajar Lukman Terancam Ini
-
Saat Serdik Polri Pilih Sowan ke Jokowi: Apa Kabar Arah Reformasi Polisi?
-
Ratusan Polisi Jaga Aksi Bela Palestina di Kedubes AS, Kapolres Jakpus Larang Anak Buah Bawa Senpi
-
Skandal Sampah Tangsel Memanas: Kabid DLH Menyusul Kadis Jadi Tersangka Korupsi Anggaran 2024!
-
Terungkap, 5 Fakta di Balik 3 Mobil Polisi Terbakar Dekat TPU Pondok Ranggon
Terpopuler
- Alumni UGM Speak Up, Mudah Bagi Kampus Buktikan Keaslian Ijazah Jokowi: Ada Surat Khusus
- 3 Klub Diprediksi Jadi Labuhan Baru Stefano Cugurra di BRI Liga 1 Musim Depan
- HP Murah Itel A90 Lolos Sertifikasi di Indonesia: Usung RAM 12 GB, Desain Mirip iPhone
- Paula Verhoeven Positif HIV sebelum Menikah dengan Baim Wong?
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
Pilihan
-
Rafael Struick Ditendang vs Adelaide United, Brisbane Roar Kini Diamuk Netizen Indonesia
-
Tak Hanya Barang Bajakan dan QRIS, AS Juga Protes Soal UU Produk Halal RI
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Lancar Main FF, Terbaik April 2025
-
Polres Sukoharjo Ungkap Kasus Peredaran Narkoba, Dua Residivis Kembali Diamankan
-
Ambisi RI Jadi Raja Baterai EV Global Terancam: Mundurnya Raksasa LG Jadi Pukulan Telak Buat Prabowo
Terkini
-
Belanja Untung! Promo Indomaret, Tawarkan Diskon Spesial Rp7.500 untuk Produk Kebutuhan Rumah Tangga
-
Potret Kartini Modern, Perjuangan Mantri BRI dalam Mendampingi Pengusaha Mikro
-
Ciptakan Kesetaraan Gender, Holding Ultra Mikro BRI Berdayakan 14,4 Juta Pengusaha Wanita
-
Nongkrong Makin Asyik! Klaim Link DANA Kaget Hari Ini, Bisa Buat Ngopi di Kafe Favoritmu
-
Kisah Habib al-Najjar di Surat Yasin Ayat 20: Pria Pemberani yang Suarakan Kebenaran