SuaraJawaTengah.id - Gerak-gerik Rizky Billar kini rupanya terus disorot oleh para penggemar atau fans berat Lesti Kejora. Pasalnya mereka akan menjadi garda terdepan lagi jika ada apa-apa dengan sang Kejora.
Namun, sedikit demi sedikit perubahan Billar mulai terlihat. Ia terlihat begitu menyesali perbuatan yang pernah dilakukan.
Dalam konten youtube nongkrong bersama kawan lamanya, Nofel Saleh Hilabi, Billar terang-terangan bahwa ia mantap berubah demi sang istri dan buah hatinya, Muhammad Leslar Al Fatih Billar.
"Gue nikah tujuannya untuk berkeluarga. Mudah-mudahan dengan pernikahan ini bisa ngebentengin gue dari hal-hal yang tidak baik," Ungkap Billar dikutip pada Kamis (15/12/22).
Baca Juga: Terbongkar Isi Chat Lesti Kejora ke Rizky Billar Sehari Setelah KDRT
Dalam momen tersebut Billar mengaku bahwa kehidupannya mengalami perubahan besar setelah bertemu dengan sang istri.
"Gue tidak memungkiri bahwa setelah gue bertemu Lesti ya gue semakin ngeTOP, semakin terkenal. Selain memang ini jalan yang ALLAH berikan," ungkapnya.
"Lewat pertemuan gue dengan Lesti inilah Tuhan mengangkat derajat gue," tambahnya.
Billar bahkan mengatakan bahwa kini dirinya bisa mematahkan omongan warganet soal dirinya yang hanya numpang tenar dengan Lesti.
"Omongan ini tu memang omongan yang sudah ada diawal kita bertemu. ‘wah Billar cuman numpang tenar doang nih, paling juga ngga serius’. Tapi pada akhirnya kan kita patahkan juga, gue akhirnya menikah," ujarnya.
Baca Juga: Digosipin Soal Mobil Lamborghini, Rizky Billar Diinterogasi Warganet: Haus Pengakuan?
Lesti Kejora memang mengaku yakin Rizky Billar bisa berubah menjadi lebih baik dan tak akan mengulangi perbuatannya sejak ia mencabut laporan kasus KDRT sang suami.
Lesti dan keluarganya bahkan sudah memaafkan segala tindakan yang pernah dilakukan Billar.
Kontributor: Kanita Auliyana Lestari
Berita Terkait
-
Lesti Kejora Hamil Lagi, Rizky Billar Berharap Dapat Anak Perempuan
-
Pengacara Tolak Rizky Febian dan Mahalini Dibilang Nikah Siri: Belum Dicatat Saja
-
Selisih Ditaksir Capai Rp300 Jutaan, Intip Tarif Nyanyi Iis Dahlia dan Lesti Kejora
-
Sekarang Diisukan Perang Dingin, Kerenggangan Iis Dahlia dan Lesti Kejora Berawal dari Sini
-
Video Klip Garapannya Menang Penghargaan, Rizky Billar Ungkap Kunci Sukses: Jujur dalam Berkarya
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
Alokasi Anggaran Sampai Rp750 Juta, Jateng Uji Coba Program Makan Bergizi Gratis
-
Jelang Nataru, Polisi Batasi Operasional Truk di Jateng
-
Target 2045: Semarang Bangun Kota Tangguh Bencana dan Berdaya Saing Global
-
Semen Gresik Tebar Kebaikan, Bantu Pedagang Sayur Keliling di Rembang Tingkatkan Penghasilan
-
Ramai-ramai ke Rumah Jokowi, Calon Kepala Daerah Diminta Fokus pada Isu Mendasar dan Prioritas Lokal