Wisatawan memotret diorama pekerja melakukan proses penjemuran tembakau dan kelobot di Museum Kretek, Kudus, Jawa Tengah, Senin (28/9/2020). Museum tersebut menyimpan koleksi mengenai sejarah terciptanya rokok kretek hingga proses produksi secara manual sampai menggunakan teknologi modern dan merupakan satu-satunya museum rokok yang ada di Indonesia. [ANTARA FOTO/Yusuf Nugroho/aww]
Menyimpan Kisah Haji Djamhari dan Asal-Usul Nama Kretek
Yang tidak bisa dilupakan adalah sosok yang sangat berperan dalam lahirnya kretek di Kudus, yakni sosok Haji Djamhari. Ia yang kala itu sakit sesak napas mengambil minyak cengkih untuk dioleskan ke dada dan tubuhnya.
Ajaibnya, setelah dioleskan, sesak napasnya pun reda. Ia kemudian bereksperimen dengan menghaluskan cengkih dan dicampur dengan tembakau. Campuran tersebut akhirnya dilinting menggunakan klobot jagung dan diikat benang.
Campuran itu dibakar dan dihisap. Saat dihisap, terdengar bunyi kemeretak dari lintingan tersebut. Dari situlah nama kretek disematkan bahkan menjadi nama Museum Kretek satu-satunya di Indonesia itu.
Kontributor : Dinnatul Lailiyah
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
Terkini
-
Usai OTT Bupati Sudewo, Pelayanan Publik di Kabupaten Pati Dipastikan Kondusif
-
Kunci Jawaban Matematika Kelas 4 Halaman 132: Panduan Belajar Efektif
-
Peringati HUT Ke-12, Semen Gresik Gelar SG Fun Run & Fun Walk di Area Greenbelt Pabrik Rembang
-
5 Fakta Dugaan Jual Beli Jabatan Perangkat Desa di Pati yang Menjerat Bupati Sudewo
-
OTT Bupati Sudewo, Gerindra Jateng Dukung Penuh Penegakan Hukum dari KPK