Semakin aneh bahwa masyarakat sekitar menuturkan jika akses menuju pemakaman itu sebenarnya susah untuk dilewati oleh kendaraan roda 4, apalagi truk.
Informasi yang diterima, hingga saat ini truk masih tak bisa dievakuasi karena kesulitan akses ke pemakaman tersebut.