SuaraJawaTengah.id - PKS Kota Semarang memanaskan mesin partainya menjelang 30 hari pencoblosan Pemilu dan Pilpres 2019.
Bahkan, mereka mengerahkan 'Bumblebee' dan 'Kamen Rider’ untuk mengampanyekan Capres dan Cawapres nomor urut 2 Prabowo Subianto – Sandiaga Uno.
Tak hanya kerahkan dua tokoh hero animasi itu, PKS juga menurunkan tokoh pewayangan Punokawan, seperti Semar, Gareng, Petruk, Bagong.
Mereka hilir mudik mengacungkan salam dua jari bentuk dukungan pada Paslon nomor urut 02, dan mengibarkan bendera PKS nomor 8.
"Ini kampanye kreatif simpatik PKS, mengajak para kader, struktur, bersama-sama menyampaikan hal yang baik kepada masyarakat. Kami ingin kampanye damai, ingin Indonesia ini lebih baik. Inigin semarang ini lebih baik," kata Ketua Dewan Pengurus Daerah (DPD) PKS Kota Semarang Suharsono, Minggu (17/3/2019).
Agenda kampanye simpatik berupa flashmob digelar untuk menyampaikan program-progam PKS.
Flashmob tersebut digelar di sejumlah titik di kota Semarang, di antaranya kawasan Patung Kuda Universitas Diponegoro, pertigaan Kaliwiru, bundaran Kalibanteng, pertigaan Krapyak, dan Jalan Majapahit.
Kontributor : Adam Iyasa
Baca Juga: Sering Kelelahan, Nikita Mirzani Ingin Melahirkan di Usia Kandungan 8 Bulan
Berita Terkait
-
Kritik Maruf Amin, AIPI: Badan Riset Nasional Kurang Efektif
-
Infused Water Sandiaga di Panggung Debat Cawapres Bikin Salah Fokus
-
Salawat Hingga Lagu Nasional Bergaung di Lokasi Debat Cawapres
-
Mulai Panas, #SandiMenangDebat Ungguli #WapreskuKyai di Twitter
-
Sandiaga Uno: Pak Prabowo Tak Bisa Datang karena Kehabisan Karcis
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
7 Langkah Cepat Pemprov Jateng Atasi Bencana di Jepara, Kudus, dan Pati
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
7 Fakta Menarik Tentang Karakter Orang Banyumas Menurut Prabowo Subianto
-
Honda Mobilio vs Nissan Grand Livina: 7 Perbedaan Penting Sebelum Memilih
-
7 Mobil Listrik Murah di Indonesia, Harga Mulai Rp100 Jutaan