SuaraJawaTengah.id - Putra Sulung Presiden Joko Widodo (Jokowi), Gibran Rakabuming Raka menyebutkan istri Selvi Ananda dan putrinya, La Lembah Manah, sudah bisa pulang dari Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Solo, Senin (18/11/2019).
Menurut dia, sang istri, Selvi sudah sehat, di mana sekarang bisa duduk, berdiri, mandi sendiri, dan mengendong bayinya, kemungkinan sudah bisa pulang ke rumah, Senin (18/11), kata Gibran di RS PKU Muhammadiyah Solo, Minggu(17/11/2019).
"Ibunya sudah bisa jalan dan penggendong anaknya, La Lembah Manah, sehingga Senin, sudah bisa pulang," ujar Gibran sebagaimana dilansir Antara.
Namun, tambah dia jam berapa diizinkan pulang dari rumah sakit belum tahu masih menunggu dari dokternya terlebih dahulu.
"Putrinya yang nama lengkapnya La Lembah Manah itu, nanti panggilannya, Lembah," sebutnya.
Kelahiran cucu ketiga Presiden Joko Widodo, juga hadir menengok, yakni Menteri Koordinator Politik, Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfid MD. bersama istri, di RS PKU Muhammadiyah Solo, Minggu pagi.
Menko Polhukam bersama istri tiba di RS PKU Muhammadiyah Solo, sekitar pukul 08.00 WIB, dan rombongan langsung menuju ke ruang perawatan Selvi Ananda dan La Lembah Manah.
Menko Polhukam di dalam rumah sakit hanya sekitar 30 menit, dan keluar meninggalkan RS PKU Muhammadiyah diantarkan sampai pintu depan oleh Gibran. Menko Polhukam hanya memberikan senyuman melamaikan tangannya langsung masuk mobil meninggalkan rumah sakit.
Gibran menambahkan pak Mahfud bersama istri datang menjengok istri dan putrinya. Dan, beliau di rumah sakit juga mendoakan istri dan putrinya.
Baca Juga: Cucu Ketiga Jokowi Lahir, Pedagang Pasar di Solo Gelar Syukuran
Berita Terkait
-
Usai Momong Jan Ethes, Jokowi Lihat La Lembah Manah Lagi di Rumah Sakit
-
Cucu Ketiga Jokowi Lahir, Pedagang Pasar di Solo Gelar Syukuran
-
Selvi Ananda Melahirkan Secara Caesar, Apa yang Terjadi Setelah Operasi?
-
Punya Cucu ke-3, Jokowi Minta Jan Ethes Bicara: Adiknya Sudah Lahil, Cantik
-
Cucu Ketiga Jokowi Lahir, Nama La Lembah Manah Jadi Trending Topic Twitter
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
5 Lapangan Padel Hits di Semarang Raya untuk Olahraga Akhir Pekan
-
Perbandingan Suzuki Ertiga dan Nissan Grand Livina: Duel Low MPV Keluarga 100 Jutaan
-
Fakta-fakta Kisah Tragis Pernikahan Dini di Pati: Remaja Bercerai Setelah 6 Bulan Menikah
-
Miris! Sopir Truk Kawasan Industri Terboyo Keluhkan Iuran Pemeliharaan Tapi Jalannya Banyak Rompal
-
Hutan Rapat dan Cuaca Ekstrem Hambat Pencarian Syafiq Ali di Gunung Slamet