SuaraJawaTengah.id - Kecelakaan antara dua bus dan sebuah mobil Toyota Innova terjadi tak jauh dari Gerbang Tol Kalikangkung Km 414, Tol Semarang - Batang, Semarang, Sabtu (28/12/2019) malam.
Informasi yang diperoleh Semarangpos.com--jairngan Suara.com dari PT Jasamarga Semarang Batang (JBT), selaku operator tol Semarang-Batang, tak ada korban jiwa dalam kecelakaan tersebut.
Kendati demikian, kecelakaan itu membuat dua bus yang terlibat tabrakan terbakar hingga harus dievakuasi dari tol Semarang-Batang.
“Selesai penanganan sekitar pukul 21.21 WIB tadi. Dua bangkai bus segera dievakuasi. Lalu lintas di sekitar lokasi kejadian juga sudah lancar,” ujar Direktur Utama PT JSB, Arie Irianto.
Baca Juga: Tabrakan Beruntun di Pasuruan, Satu Keluarga Tewas
Arie mengatakan, kecelakaan itu dipicu Bus PO Kramat Jati dengan pelat nomor B 7450 TGA yang melacu kencang dari arah Semarang.
Bus Kramat Jati itu mengalami rem blong sehingga hilang kendali dan menabrak bagian belakang bus PJT yang tengah melakukan transaksi atau tapping di akses masuk (entrance) gardu No.13 GT Kalikangkung.
Bus PJT kemudiang terdorong hingga oleng ke kanan dan menabrak water barrier serta mobil Toyota Innova dengan pelat nomor H 732 UK hingga masuk ke parit.
Untung, tak ada korban jiwa dalam kecelakaan itu. Kendati demikian, kedua bus yang terlibat tabrakan terbakar dan sempat membuat arus lalu lintas di GT Kalikangkung terganggu.
“Seluruh penumpang selamat telah dievakuasi dan sementara ditempatkan di Kantor JSB,” terang Arie.
Baca Juga: Hindari Mobil Berlawanan Arah, Rombongan Mobil DPP Nasdem Tabrakan Beruntun
Arie menyebutkan meski tak ada korban jiwa, terdapat 1 korban yang mengalami luka berat dan beberapa korban luka ringan.
Berita Terkait
-
Kakorlantas: Kecelakaan Maut di Cipularang Bukan Tabrakan Beruntun, Tapi Karambol
-
Misteri Gigi 4 Truk Pemicu Tabrakan Beruntun di Tol Cipularang KM 92
-
Tabrakan Beruntun di Cipularang, DPR Desak RUU LLAJ yang Atur ODOL Masuk Prolegnas
-
Tabrakan Beruntun di Tol Cipularang, Vicky Nitinegoro Pernah Alami di Lokasi yang Sama
-
Truk Rem Blong Penyebab Tabrakan Beruntun di Tol Cipularang
Terpopuler
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
- Jabatan Prestisius Rolly Ade Charles, Diduga Ikut Ivan Sugianto Paksa Anak SMA Menggonggong
- Pengalaman Mengejutkan Suporter Jepang Awayday ke SUGBK: Indonesia Negara yang...
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
- Pesan Terakhir Nurina Mulkiwati Istri Ahmad Luthfi, Kini Suami Diisukan Punya Simpanan Selebgram
Pilihan
-
Tax Amnesty Bergulir Lagi, Para Pengemplang Pajak Bakal Diampuni Prabowo
-
Rupiah Lagi-lagi Perkasa Imbas Yield Obligasi AS Anjlok
-
Harga Emas Antam Naik Drastis, Hampir Tembus Rp 1,5 Juta/Gram
-
Tepok Jidat! Arab Saudi Kuat Banget, Timnas Indonesia Bisa Menang Nggak?
-
5 HP Redmi Sejutaan dengan Baterai Lega dan HyperOS, Murah Tapi Kencang!
Terkini
-
Hujan Ringan Diprakirakan Guyur Semarang, BMKG Imbau Warga Tetap Waspada
-
Fitnah Pilkada Jateng, 4 Akun Medsos Dilaporkan Tim Luthfi-Yasin!
-
Dari Ragu Hingga Optimis, Hendi Ungkap Peran Penting KNPI di Pilgub Jateng
-
Gayeng Lur! Duet Sahli Himawan, Happy Asmara dan Shepin Misa Goyang FisipFest UNDIP Music Festival 2024
-
Fenomena di Balik Dukungan Masif Ulama: Mampukah Yoyok-Joss Menangkan Pilwalkot Semarang?