SuaraJawaTengah.id - Rossid Nur Faid, bocah berusia empat tahun ditemukan tewas tenggelam di kolam lele samping rumahnya di Dukuh Tunjungan RT 003, Desa Bedoro, Kecamatan Sambungmacan, Sragen, Kamis (30/4/2020) sore.
Seperti diberitakan Solopos.com - jaringan Suara.com, proses identifikasi jenazah dilakukan oleh tim dari puskesmas dengan menggunakan baju hazmat dan alat pelindung diri (APD) lengkap.
Kades Bedoro, Sambungmacan, Sragen, Pri Hartono, mengatakan peristiwa nahas itu bermula ketika bocah tersebut bersama simbahnya yang berumur 70 tahun memberi makan lele dan ayam pada sore hari.
Seusai selesai memberi makanan lele, ujar dia, simbahnya masuk ke rumah yang berjarak hanya 3-5 meter.
“Setelah beberapa saat simbahnya baru ingat dengan cucunya. Setelah dilihat ke kolam, bocah itu sudah ditemukan tenggelam di kolam. Sebenarnya simbahnya belum pikun. Jarak kolam dengan rumah hanya 1,5 meter kalau dengan dapur 3-5 meter,” ujarnya.
Pri mengatakan karena ada wabah Covid-19, penanganan korban apa pun petugas tetap gunakan hazmat.
Dia mengatakan baju hazmat dipakai petugas saat identifikasi jenazah bocah Sragen tenggelam di kolam lele, tetapi proses pemakamannya biasa.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
7 Mobil Listrik Murah di Indonesia, Harga Mulai Rp100 Jutaan
-
7 Fakta Banjir dan Longsor Mengerikan yang Menghantam Kudus, 1 Korban Tewas!
-
Wujud Syukur 12 Tahun Perjalanan Perusahaan, Semen Gresik Gelar Doa Bersama dan Santunan Anak Yatim
-
Darurat Kecelakaan Kerja di Jawa Tengah: Wagub Taj Yasin Desak Perusahaan Genjot Budaya K3!
-
Jawa Tengah Siaga! BMKG Peringatkan Banjir dan Longsor Mengancam Hingga Februari 2026