SuaraJawaTengah.id - BK, terduga teroris asal Kota Solo dikabarkan meninggak dunia saat menjalani masa tahanan di salah satu rumah tahanan (rutan) yang berada di wilayah Jawa Barat.
Saat ini, BK direncanakan bakal dimakamkan di tempat pemakaman umum yang berada di kawasan Polokarto Kabupaten Sukoharjo pada Rabu (3/6/2020) malam.
Informasi tersebut dibenarkan Kapolresta Solo Kombes Pol Andy Rifai. Dia menyampaikan, saat ini jenazah BK sedang dalam perjalanan ke rumah duka di wilayah Kecamatan Serengan, Solo.
"Jenazah rencananya dimakamkan di Polokarto, Sukoharjo. Di Solo hanya disalatkan lalu diberangkatkan ke permakaman," katanya saat dihubungi Solopos.com-jaringan Suara.com, Rabu (3/6/2020) petang.
Baca Juga: Bunuh Polisi, Teroris yang Serbu Mapolsek Pakai Samurai Berusia 20 Tahun
BK diketahui ditangkap di salah satu rumah kontrakan wilayah RT 001/RW 001 Gondang, Desa Siwal, Baki, Sukoharjo pada 18 November 2019. Dia ditangkap saat mengendarai sepeda motor bersama temannya pada.
Setelah penangkapan, tim Densus 88 Antiteror Mabes Polri yang didampingi Inafis dan jajaran Polres Sukoharjo mendatangi rumah kontrakan itu sekitar pukul 16.00 WIB untuk melakukan penggeledahan yang berlangsung sekitar 30 menit.
Tim Densus mengamankan sejumlah barang bukti seperti dua unit handphone mati berikut kardus ponsel serta Kartu Keluarga (KK) dan Kartu Tanda Penduduk (KTP) milik BK.
Berita Terkait
-
Siapa Ali Imron? Napi Teroris, Guru Ngaji Tio Pakusadewo di Penjara: Dia Mengenalkan Kembali Saya dengan Huruf Al-Quran!
-
Mudik Gratis Lebaran 2025 Pemkab Sukoharjo, Ini Syarat Daftarnya
-
Komentar Ahli Gizi terkait Puluhan Siswa Sukoharjo Keracunan Makan Bergizi Gratis
-
Miris! Makan Bergizi Gratis Berujung Petaka, Puluhan Siswa SD di Sukoharjo Mual dan Muntah
-
Pemerintah Bakal Evaluasi dan Janji Perketat SOP Usai 40 Siswa SD di Sukoharjo Keracunan MBG
Tag
Terpopuler
- PIK Tutup Jalan Akses Warga Sejak 2015, Menteri Nusron: Tanya Maruarar Sirait
- Honda PCX Jadi Korban Curanmor, Sistem Keyless Dipertanyakan
- Lolly Banjir Air Mata Penuh Haru saat Bertemu Adik-adiknya Lagi: Setiap Tahun Saya Tidak Pernah Tahu...
- Ketajaman Jairo Beerens: Bisa Geser Posisi Romeny, Struick hingga Jens Raven
- Tangis Indro Warkop Pecah Dengar Ucapan Anak Bungsu Dono Soal HKI: Ayah Kirim Uang Sekolah Walau Sudah Tiada!
Pilihan
-
Akhiri Piala Asia U-20 2025: Prestasi Timnas Indonesia U-20 Anjlok Dibanding Era STY
-
Bak Bumi dan Langit! Indra Sjafri Redup, Dua Orang Indonesia Ini Bersinar di Piala Asia U-20 2025
-
Megawati Hangestri Cetak 12 Poin, AI Peppers Tekuk Red Sparks 3-0
-
Pekerjaan Terakhir Brian Yuliarto, Mendikti Saintek Baru dengan Kekayaan Rp18 M
-
Sanken Tutup Pabrik di RI Juni 2025
Terkini
-
Tenang! Pasokan LPG 3 Kg di Pantura Jawa Tengah Stabil, Warga Tak Perlu Khawatir Jelang Lebaran
-
Dari Hobi Coklat Jadi Omzet Jutaan: Simak Kisah Inspiratif Cokelat Ndalem
-
Hujan Ringan Diprakirakan Guyur Semarang, Warga Diminta Waspada Cuaca Ekstrem
-
Daftar Kekayaan Ahmad Luthfi, Gubernur Jawa Tengah Terpilih Periode 2025-2030
-
Jelang Pelantikan Gubernur, Ahmad Luthfi: Tidur Cukup dan Pikiran Bahagia