SuaraJawaTengah.id - Belasan pasien virus corona dijemput paksa di Klinik Bhakti Padma Kabupaten Blora, Jawa Tengah. Mereka dijemput paksa oleh keluarganya.
Plt Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Blora, Lilik Hermanti mengatakan keluarga pasien Covid- 19 ingin agar anggota keluarganya yang dirawat di Klinik Bhakti Padma dirawat secara mandiri di rumah.
"Karena mungkin sudah terlalu lama menunggu, keluarga pasien tidak sabar. Mereka meminta agar pasien Covid-19 yang ada di Klinik Bhakti Padma dilalukan isolasi mandiri di rumah," jelasnya saat dihubungi SuaraJawaTengah.id, Selasa (16/6/2020).
Pasien yang dijemput paksa keluarganya merupakan klaster dari Pondok Al-Fatah, Temboro, Magetan, Jawa Timur. Sekitar 14 pasien dari klaster Temboro dirawat di Klinik Bhakti Padma.
Baca Juga: Kyai se-Kota Serang Tolak Rapid Test Virus Corona, Ajak Ribuan Santri
"Sebenarnya terdapat 11 orang yang masih dinyatakan positif swab dan 3 orang sudah dinyatakan negatif swab," ucapnya.
Saat ini, semua pasien sudah dipulangkan dan melakukan isolasi mandiri di rumah masing-masing. Meski beresiko, pihaknya sudah berusaha untuk memberikan edukasi terkait Covid-19.
"Ya mau gimana lagi, mereka ngotot ingin membawa pulang pasien Covid-19," paparnya.
Kontributor : Dafi Yusuf
Baca Juga: Rekor Lagi! Update Virus Corona RI, 40.400 Orang Positif COVID-19
Berita Terkait
-
Alert! Kemenkes Peringatkan Potensi Peningkatan Covid-19
-
Virus Corona Ngamuk Lagi, Kasus Covid-19 di Singapura Meroket Hingga Dua Kali Lipat
-
Berharap Tak Ada Covid Lagi, Doa Pilu Juliadi di Makam Istrinya yang Meninggal karena Virus Corona
-
Kasus Covid-19 Varian JN.1 Naik Hingga 43 Persen, Paling Banyak Pasien Tidak Alami Gejala?
-
Kasus COVID-19 di Indonesia Mulai Naik, Ini Perbandingan Update Virus Corona Asia Tenggara
Terpopuler
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Daftar Pemain Timnas Belanda U-17 yang Gagal Lolos ke Piala Dunia U-17, Ada Keturunan Indonesia?
- Titiek Puspa Meninggal Dunia
- Gacor di Liga Belanda, Sudah Saatnya PSSI Naturalisasi Pemain Keturunan Bandung Ini
- Eks Muncikari Robby Abbas Benarkan Hubungan Gelap Lisa Mariana dan Ridwan Kamil: Bukan Rekayasa
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Rp 4 Jutaan Terbaik April 2025, Kamera dan Performa Handal
-
5 Rekomendasi HP Rp 2 Jutaan Snapdragon, Performa Handal Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Diwarnai Parade Gol Indah, Borneo FC Tahan Persib Bandung
-
Persija Terlempar dari Empat Besar, Carlos Pena Sudah Ikhlas Dipecat?
-
Jadwal Link Streaming Serie A Italia Pekan Ini 12-15 April 2025
Terkini
-
Semarang Diprakirakan Hujan Ringan, Warga Diimbau Waspadai Cuaca Tak Menentu
-
RKB Bela Sufmi Dasco: Tuduhan Terkait Judi Online Tak Masuk Akal dan Rugikan DPR
-
KUR BRI Dukung Warung Bu Sum Sate Kere Beringharjo Terus Tumbuh dan Lestari
-
Kisah Horor Rumah Sakit di Purwokerto: Banyak Hantu Menyerupai Dokter?
-
Lonjakan Trafik Idulfitri Capai 87,7 Persen di Jateng, Kebumen Tertinggi Penggunaan Jaringan Indosat