Purnomo menjelaskan, selain dinyatakan negatif Covid-19 berdasarkan tes swab RS Kasih Ibu Solo, dirinya juga dinyatakan negatif berdasarkan tes swab oleh petugas Dinas Kesehatan Kota (DKK) Solo. Tes itu dilakukan pada Selasa pagi di kediamannya.
Hasil tes swab terakhir dari DKK Solo itu sudah dia terima pada Rabu dini hari. Purnomo pun lantas mengirimkan foto hasil tes swab itu kepada Solopos.com.
“Kata Pak Wali dia telepon Pak Gubernur biar hasilnya cepat keluar. Rabu pagi saya terima,” terang dia.
Sebelumnya Wawali Solo Achmad Purnomo dinyatakan positif corona berdasarkan hasil tes swab yang dilakukan petugas DKK Solo pada 18 Juli 2020. Hasil tes itu dia terima pada Kamis (23/7/2020) lalu dan positif. Hari itu juga Purnomo diminta menjalani isolasi mandiri di rumahnya.
Baca Juga: Wakil Wali Kota Solo Achmad Purnomo Sembuh dari Virus Corona
Esok harinya, Jumat (24/7/2020), dia menjalani tes swab mandiri oleh petugas RS Kasih Ibu. Hasil tes dia terima pada Senin (27/7/2020) malam yang menyatakan dirinya negatif Covid-19. Purnomo tes swab mandiri lantaran merasa sehat-sehat saja.
Berita Terkait
-
Alert! Kemenkes Peringatkan Potensi Peningkatan Covid-19
-
Virus Corona Ngamuk Lagi, Kasus Covid-19 di Singapura Meroket Hingga Dua Kali Lipat
-
Berharap Tak Ada Covid Lagi, Doa Pilu Juliadi di Makam Istrinya yang Meninggal karena Virus Corona
-
Momen Wakil Wali Kota Solo Pilih Naik Motor Listrik saat Tugas: Saya Senang Naik Motor, Tidak Harus Pejabat Naik Mobil
-
Gantikan Tugas Selama Gibran ke Inggris, Wakil Wali Kota Solo: Saya Nggak Tau Dia Ngapain
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Menteri Perdagangan dan Dirut Pertamina Patra Niaga Tinjau SPBU Sleman yang Disegel
-
Deretan Tablet Redmi Terbaru 2024 dan Spesifikasinya
-
Diskon BRImo hingga Cashback Meriahkan OPPO Run 2024
-
Survei Pilkada Kota Semarang: Yoyok-Joss Unggul Tipis atas Agustina-Iswar
-
Jokowi Sampai Turun Gunung ke Semarang, Optimis Luthfi-Yasin Menang di Pilgub Jateng