SuaraJawaTengah.id - Kekerasan pada kehidupan rumah tangga tidak selalu wanita yang menjadi korban. Namun, ada juga sang pria menjadi korban keganasan istrinya.
Beredar video curahan hati seorang pria yang mengalami kekerasan oleh istrinya. Selain memiliki banyak luka di tubuhnya, pria ini juga mengaku istrinya merebut anak yang telah ia rawat sejak kecil.
Sebuah akun TikTok bernama @auzyprass membagikan video curahan hatinya. Mulanya ia menunjukkan video singkat ia dan sang anak yang tengah bercengkrama bersama.
Pria itu menunjukkan sesuatu di layar ponselnya kepada sang anak.
Baca Juga: Larang Tamu Pakai Masker, Pengantin Ini Malah Sediakan Ruang Khusus Batuk
Dalam keterangannya ia menuliskan bahwa itu adalah saat sebelum anaknya direbut oleh ibunya yang kejam. Ditunjukkan juga sebuah mobil warna hitam yang berjalan menjauh meninggalkan pemilik video.
Sudah berulang kali, ibu anak itu mencoba merebut sang anak.
Pria ini mengaku menerima perlakuan kasar setiap kali wanita yang pernah jadi pasangannya itu coba mengambil sang anak. Ia juga menunjukkan beberapa luka yang ia miliki di sekujur tubuhnya.
Diduga, luka-luka itu akibat tindakan ibu dari anaknya.
Ada bekas cakaran di bawah mata pria tersebut. Bagian kelopak matanya juga terlihat memerah dan sedikit bengkak.
Baca Juga: Walk in Closet Milik Dokter Kecantikan Viral, Serasa Mau Belanja di Mall
Ia juga menunjukkan beberapa luka disekitar wajahnya. Diantaranya ada juga bekas luka di bagian dahi.
Selain di wajah, pria itu juga menunjukkan beberapa luka lainnya yang ada di lengan. Dibagian bawah siku bagian dalam ada luka baretan merah yang cukup besar.
Sedangkan di bagian pergelangan tangannya ada luka melingkar diduga bekas gigitan.
Dalam videonya pria ini mengaku ikhlas menerima semua perlakuan yang menimpanya. Namun ia merasa hancur ketika anak yang ia rawat sejak bayi hingga balita direbut paksa meskipun oleh ibunya sendiri.
Lihat curhatan pria ini sepenuhnya DISINI
Video tersebut dibagikan ulang oleh akun Instagram @nenk_update Jumat (25/9/2020). Sejak diunggah, video itu sudah ditayangkan lebih dari 121 ribu kali.
Ada 300 lebih komentar yang ditinggalkan warganet. Mereka ikut sedih dengan nasib pria tersebut.
"Sedih sih, tapi gak usah bikin konten lah. Mending lo jebak rekam pas mantan lu mukul lu terus kasih ke komnas anak. Biar dinilai siapa yang pantas. Biasa sih ibu, tapi kalau gak pantas bisa dipertimbangkan lagi sama mereka," tulis akun @pedro_white35.
"Ambil lagi bang anaknya lewat jalur hukum, dia udah main fisik soalnya," komentar akun @mellanieagustina1.
"Serius nanya, ini beneran? kok kayaknya mas-mas ini sering bikin konten gini, dulu kalau gak salah kontennya perkara diselingkuhin. Jangan dihujat guys, serius nanya ini," tanggapan akun @_anggamaulanaaa_.
Sementara akun @ilhuunaa23 berkomentar, "Kan cowok kenapa kayak cewek buat konten tiktok lagi."
Berita Terkait
-
Beredar Video Mobil Rusak Usai Isi Pertamax, Apa Kata Pertamina?
-
Tolak PPN 12% Viral di X, Apakah Seruan Praktik Frugal Living Efektif?
-
Video Gibran Bareng 9 Naga Jadi Nyinyiran Emak-emak, Proyek Titipan Disinggung: Nah Ketahuan Kan..
-
Santri di Bantaeng Diduga Disiksa Dan Dilecehkan Sebelum Ditemukan Tewas Tergantung
-
Viral Lecehkan Pemotor Wanita, "Polisi Cepek" di Bekasi Melotot Tantang Korban: Suruh Polisi ke Mari, Gue Gak Takut!
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
Terkini
-
Tragedi Simongan: Siswa SMK Tewas Terkena Peluru Nyasar Saat Polisi Lerai Tawuran?
-
Misteri Kematian Siswa SMK di Semarang: Diduga Ada Luka Tembak, 2 Saksi Menghilang
-
Kalahkan Persik, PSIS Semarang Diguyur Bonus 200 Juta!
-
Menteri Perdagangan dan Dirut Pertamina Patra Niaga Tinjau SPBU Sleman yang Disegel
-
Deretan Tablet Redmi Terbaru 2024 dan Spesifikasinya