SuaraJawaTengah.id - Perbincangan mengenai Ustaz Maheer At-Thuwailibi yang menyindir Nikita Mirzani dengan sebutan lonte belum usai.
Menurut pantauan SuaraJawaTengah.id, pada Minggu (15/11/2020) di jagad Twitter kembali trending #lonte yang membahas mengenai Nikita dan Maheer.
Ada sebuah unggahan yang membuat publik heboh yang diunggah oleh akun @ALAN_5R yang menunjukkan video lagu yang dibawakan oleh Permadi Arya atau Abu Janda.
Dalam video berdurasi 44 detik itu, Abu Janda seperti diduga menyindir kasus Maheer dengan Nikita.
"Hobi pake sorban, kayak ulama yaman. Mulut kayak hewan, lebih bejad dari setan, sorry sorry sorry Sat! Elo Ustad apa bangsat?" Kata Abu Janda seperti yang dinyanyikan dalam lagunya.
"Sorry sorry sorry jing. Mulutmu kok kayak anjing? Dasar kau tukang obat, luar rohani dalam roh halus, ngaku turunan nabi, hobinya chat porno sampe pagi," sambungnya.
Video yang sudah ditonton lebih dari 43 ribu tayangan tersebut, sontak memicu warganet untuk berkomentar.
Salah satunya akun twitter @Galilei_, dia menuduh bahwa Abu Janda seperti ikut-ikutan pengen terkenal.
"Pengen ikut terkenal jalur kebodohan dia wkwk," tulis akun tersebut.
Baca Juga: Bela Nikita Mirzani, Abu Janda Bikin Lagu Parodi Berjudul Tukang Obat
Kemudian akun @BudiNatanegara menilai bahwa Abu Janda seperti tak memiliki malu.
"Orang gila nemu dimana ini.. ga ada malu malunya ya nyuk wkwk," katanya.
Selain itu, warganet juga menyampaikan bahwa mulut Arya ini seperti sampah.
"Et dah, mulutnya si arya sampah bgt iya... Ngeri bgt gw adzab apaan nanti yg bakalan dia dpt...luar biasa.... Ini baru bukti gokil juga buat jeblosin ke penjara...wkwkwkwk yuk lapor jamaah.. Hehe," tulis akun @jazzylonely.
Kemudian, akun @Annas83171061 juga berkomentar dan menyayangkan bahwa yang begini ga bakal ditangkap.
"Begini ga bakal ditangkap...pasti dilindungi.. keadilan sosial hnya berlaku buat pendukung pemerintah..negeri yang aneh...." Ungkapnya.
Berita Terkait
-
Seret Dua Habib, Hina-Menghinakan Nikita Vs Maaher Bikin Ummat Terbelah
-
Laskar Nikita Mirzani Aksi di Bunderan HI, Sempat Ribut dengan Petugas
-
Abu Janda Tantang Ustaz Maaher: Bawa 800 Laskar Lo ke Bandung, Cari Gue!
-
Abu Janda Tantang Ustaz Maaher Bertemu: Jangan Berani ke Emak-emak Cong!
-
Profil Habib Luthfi bin Yahya, Ulama Kharismatik Indonesia
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Deretan Kontroversi Kebijakan Bupati Pati Sudewo Sebelum Berakhir di Tangan KPK
-
OTT KPK di Pati: 6 Fakta Dugaan Jual Beli Jabatan yang Sudah Lama Dibisikkan Warga
-
7 Kontroversi Bupati Pati Sudewo Sebelum Kena OTT KPK, Pernah Picu Amarah Warga
-
Bupati Pati Sudewo Diciduk KPK! Operasi Senyap di Jawa Tengah Seret Orang Nomor Satu
-
Uji Coba Persiapan Kompetisi EPA, Kendal Tornado FC Youth Kalahkan FC Bekasi City