
SuaraJawaTengah.id - Media sosial kembali dihebohkan dengan aksi tak lazim yang dilakukan masyarakat Indonesia. Kali ini, aksi yang berupa video tersebut dilakukan oleh seorang wanita dengan mencium patung Ir. Soekarno.
Dalam video berdurasi beberapa detik itu, memperlihatkan seorang wanita mengenakan kaos motif putih biru, tengah duduk di samping patung Sukarno yang mengenakan masker.
Kemudian, dengan tertawa wanita tersebut melepas masker yang terpasang pada patung Presiden Pertama RI itu, sambil melayangkan jari telunjuknya ke arah masker yang ia lempar.
Wanita itu lalu bangkit, kemudian langsung setengah memeluk serta mencium pipi sebelah kiri patung Sukarno. Setelah itu, ia menepuk pelan pipi kiri dan rambut sebelah kanan patung Sukarno itu.
Baca Juga: Viral Mobil Nyasar Gara-gara Cewek yang Baca Google Maps
Video yang beredar itu, pada mulanya diunggah oleh pemilik akun TikTok @aulmfti yang kemudian diunggah ulang oleh akun instagram @nenk_update dan mendapat beragam reaksi dari netizen.
"Simpen aja dulu sebelum video tak tersedia... Ditunggu permohonan maaf nya..." Tulis akun @nenk_update.
Netizen turut bereaksi dengan viralnya video tersebut. Salah satunya merasa miris dengan kelakuan orang tersebut yang ingin viral.
"Yaa Allah...miris melihat kelakuan orang-orang yang ingin viral," tulis akun @anneka***
Selain itu, komentar lain juga turut membanjiri unggahan yang sampai berita ini ditulis sudah mencapai 33 ribu tayangan. Isi komentar itu ada yang membela juga ada yang kontra.
Baca Juga: Tak Jadi Menanggung Malu, Cara Elegan Pemotor Hindari Tabrakan dengan Truk
"Knp? Salahny dmn? Kan dia nyium patung sm meluk y?" Kata akun @randyr***.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Satpol PP Bubarkan Live Ngamen TikToker di Bundaran HI: Ganggu Ketertiban atau Ada Aturan Lain?
-
Viral Aksi 'Lempar Jumrah' Warga Bikin Maling Bersenpi K.O: Nyungsep ke Got hingga Ngesot-ngesot!
-
Warga Pekalongan Heboh Air Berkah, PDAM Ungkap Fakta Sebenarnya!
-
Disebut Tidak Sportif, Viral Pemain Badminton PB Exist Diduga Remas Shuttlecock Saat Bertanding
-
Penjual Batik Ganteng Ini Viral di TikTok, Digoda Netizen Sampai Salting Saat Live
Terpopuler
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
- Pemain Sinetron Inisial FA Ditangkap Kasus Narkoba, Siapa?
- 5 Rekomendasi Serum Mencerahan Wajah: Tersedia di Indomaret, Harga Mulai Rp18 Ribuan
Pilihan
-
Sosok Mbok Yem, 'Penjaga' Gunung Lawu dan Warungnya yang Legendaris
-
Ormas 'Obok-obok' Proyek Pabrik BYD, BKPM: Ini Citra Buruk, Indonesia Seolah Jadi Sarang Preman
-
Beda Nasib Kakak Pascal Struijk: Main Tarkam Demi Bertahan Hidup
-
Juni 'Mengerikan' Menanti Prabowo: Beban Utang Jatuh Tempo Capai Rp 178 Triliun, Warisan Pandemi
-
AS Juga Protes Kebijakan Hilirisasi Nikel Warisan Jokowi
Terkini
-
Jadi Garda Terdepan, Gubernur Jateng Ahmad Luthfi Luncurkan Program Kecamatan Berdaya
-
Link Saldo DANA Kaget Hari Ini: Rejeki untuk Isi Dompet Digitalmu!
-
Sinergi BRI Semarang A Yani dan RS Panti Wilasa, Ambulans Baru untuk Selamatkan Lebih Banyak Nyawa
-
Link Saldo DANA Kaget Hadir Lagi! Klaim Sekarang untuk Awali Hari dengan Semangat!
-
Gambaran Hari Kiamat dalam Surat Yasin Ayat 65, Tangan dan Kaki akan Menjadi Saksi Hidup Manusia