SuaraJawaTengah.id - Jelang perayaan Natal dan Tahaun Baru, Uskup Agung Semarang Mgr. Robertus Rubiyatmoko mengajak umat Kristiani mengakhiri tahun 2020 dengan penuh syukur.
Menurutnya semua manusia saat ini tengah sama berjuang untuk bisa keluar dari Pandemi Covid-19.
"Selama sembilan bulan, kita bersama dengan masyarakat telah berjuang bersama dalam menghadapi dan menyikapi pandemi COVID-19. Dengan penuh berkat, kita telah diperkenankan untuk menjadi umat yang transformatif," katanya Mgr. Robertus Rubiyatmoko dilansir dari ANTARA di Semarang, Kamis (24/12/202).
"Berbekal rasa syukur dan pengalaman-pengalaman tersebut, kita akan menyambut 2021 dengan penuh semangat dan harapan," Imbuhnya.
Baca Juga: Catat! Orang Dengan Kategori Ini Sebaiknya Liburan di Rumah Aja
Ia mengatakan bahwa pada tahun 2021 umat akan dihadapkan dengan upaya pemulihan bidang-bidang kehidupan yang paling terdampak pandemi seperti ekonomi, kesejahteraan sosial, serta hidup menggereja.
Uskup juga menegaskan penyertaan Tuhan Allah dalam menapaki tahun 2021.
"Karena itu kita tidak semestinya berkecil hati dan khawatir, karena Allah senantiasa ada beserta kita," katanya.
Berita Terkait
-
Kebijakan Penurunan Harga Tiket Pesawat di Nataru Dianggap 'Akal-akalan', Penumpang Sebut Sama Saja
-
Skandal Raffi Ahmad Sang Utusan Khusus Presiden: Digugat ke Pengadilan saat Pandemi Covid-19
-
Pertumbuhan Trafik Broadband Telkomsel Naik 17,95 Persen Sepanjang Nataru 2025
-
Smartfren Catatkan 3 Kota Ini Alami Peningkatan Trafik Data Tertinggi Sepanjang Nataru 2025
-
Jangan Abaikan! 8 Ritual Wajib Pasca Mudik Nataru untuk Motor Kesayangan
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
Mengungkap Kerajaan Gaib di Pantai Glagah Wangi Demak
-
Bisa Bikin Merinding! Misteri Penampakan Kepala Menggelinding di Jalan Grojogan Blora
-
BRI Pattimura Tawarkan Layanan BRIguna kepada Pegawai BAPAS Semarang
-
Pemprov Jateng Siapkan Strategi Komprehensif Lindungi Pekerja Migran
-
Harapan Baru Pasien Kanker Darah, RSUP Kariadi Hadirkan Layanan Cangkok Sumsum Tulang