SuaraJawaTengah.id - Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Cirebon, Jawa Barat, mendata terdapat 1.700 rumah di empat desa terendam banjir setelah hujan terjadi di wilayah itu.
"Ada empat desa di dua kecamatan yang terendam banjir," kata Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Cirebon Alex Suheriyawan di Cirebon, Jumat (19/2/2021).
Alex mengatakan empat desa yang terendam banjir itu Desa Ciuyah, Gunungsari, Mekarsari terletak di Kecamatan Waled dan Desa Kedungsana, Kecamatan Plumbon.
Banjir tersebut kata Alex, mengakibatkan 1.700 lebih rumah warga terendam dengan ketinggian air sampai 1,6 meter.
Baca Juga: 5 RT di Kebon Pala Terendam Banjir, Air Naik saat Warga Masih Nyenyak Tidur
"Ketinggian air bervariasi, mulai dari 30 sentimeter sampai 1,6 meter," katanya.
Ia menambahkan banjir yang terjadi pada Kamis (18/2) malam itu dikarenakan di daerah itu terjadi hujan dengan intensitas tinggi.
Sehingga membuat Sungai Ciberes dan juga saluran irigasi tidak bisa menampung debit air, kemudian meluap ke permukiman warga.
"Kondisi saat ini sudah ada beberapa yang surut. Tapi kami pastikan semua dalam keadaan selamat atau tidak asa korban jiwa," demikian Alex Suheriyawan. [Antara]
Baca Juga: Peningkatan Debit Air di Pintu Air Pulogadung Mesti Diantisipasi Warga
Berita Terkait
-
Mobil Mogok Setelah Terjang Banjir? Ini Langkah Tepat Mengatasinya!
-
Banjir Bandang Landa Sukabumi, Kemensos Langsung Salurkan Bantuan Logistik
-
Bakal Lanjutkan Program Anies, "Parkir" Air jadi Jurus RK Cegah Banjir di Jakarta, Apa Maksudnya?
-
Hujan Lebat, Sejumlah Titik di Jakarta Tergenang Banjir
-
Hujan Deras Guyur Jakarta, 43 RT Kebanjiran
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kerja Sambil Liburan di Australia Bisa Dapat Gaji Berapa? Yuk, Simak Syarat WHV Terbaru
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
Terkini
-
Dukungan Jokowi dan Prabowo Tak Mampu Dongkrak Elektabilitas Luthfi-Yasin? Ini Hasil Survei SMRC
-
Semarang Diperkirakan Hujan Ringan, Warga Diminta Tetap Waspada
-
Pentingnya Sanitasi Dasar untuk Kesejahteraan Warga Jawa Tengah
-
Local Media Community 2024 Roadshow Class Purwokerto: Trik Manfaatkan AI Untuk Sumber Pendapatan Baru
-
Produktivitas Sumur Tua Melejit, BUMD Blora Hasilkan 410.000 Liter Minyak!