
SuaraJawaTengah.id - Fakta mengejutkan tentang almarhum Ustaz Jefri Al Buchori (Uje) diungkapkan istrinya Pipik Dian Irawati atau Umi Pipik.
Dilansir dari Matamata.com, Umi Pipik menyebut, sebelum meninggal suaminya Ustaz Jefri memiliki istri selain dia. Poligami yang dilakukan Uje, disebutkan hingga punya 3 istri.
Melansir video wawancara Umi Pipik pada media, ibu Abidzar Al Ghifari menjelaskan soal dua istri Uje yang lain.
Meski dirinya tak mau menyebutkan identitasnya. Namun salah satunya adalah seorang publik figur.
Baca Juga: Umi Pipik Reman 2 Putranya Baca Alquran, Begini Reaksi Warganet
"Kalau yang ketiga karena publik figur nggak mungkin saya akan mengungkapkan itu," ucap Umi Pipik.
Perempuan 43 tahun ini juga ternyata sudah pernah bertemu dengan istri kedua Uje. Reaksi dia pun saat berjumpa biasa saja.
"Kalau yang kedua sudah pernah bertemu dan biasa saja. Ketemunya juga baik," bebernya.
Umi Pipik juga menegaskan kalau memang dirinya tak melarang poligami. Bahkan sudah membicarakan secara baik-baik dengan almarhum Uje saat itu.
Poligami juga bagi Umi Pipik bukan hanya dilakukan ustaz saja, karena itu hukum Tuhan yang diperlakukan untuk umum.
Baca Juga: Kisah Poligami Ustaz Uje Tak Pernah Diumbar, Alasan Umi Pipik Bijak
"Sebenarnya poligami bukan cuma untuk ustaz aja y. Itu lebih pada umum kan. Poligami itu kan hukum dari Allah dan kalau saya tidak melarang karena kalau saya melarang membangkang hukum Allah dong. Dan saat itu saja juga sering kok ngebahas ini sama almarhum," jelas Umi Pipik.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Abidzar Ultah, Kenang Momen Menyentuh Rayakan Bareng Uje Dulu: 12 Tahun Nggak Bareng...
-
Umi Pipik Dihina, Abidzar Al Ghifari Bertindak Tegas! Ini Langkah Hukum yang Diambil
-
Pernyataan Umi Pipik Usai Abidzar Al Ghifari Somasi Netizen yang Hina Dirinya
-
Fokus Perbaiki Sikap dan Cara Berpakaian, Abidzar Al Ghifari Rehat Sementara dari Dunia Akting
-
Kronologi Abidzar Al Ghifari Somasi Penghina Umi Pipik, Mantap Ambil Langkah Hukum
Tag
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- Rekomendasi Mobil Suzuki Bekas Rp100 Jutaan: Ini Pilihan Terbaik dengan Spesifikasi dan Pajak Ringan
- Kapan Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan Jakarta 2025? Cek Jadwal dan Syaratnya
- Pemprov Kalbar Luncurkan Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor, Ini Syarat dan Ketentuannya
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Baterai Jumbo Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi Pelembap untuk Remaja, Aman dengan Harga Terjangkau
-
Harga Emas Antam Berbalik Meroket Jadi Rp1.986.000/Gram Hari Ini
-
5 Pilihan Sunscreen untuk Kulit Berminyak, Aman Tak Menyumbat Pori-pori
-
Jadi Tersangka Pemalsuan Dokumen, Pengacara Ini Batal Ikut Gugat Ijazah Jokowi
Terkini
-
Menjaga Nafas Alam: Gunung Slamet Diusulkan Jadi Taman Nasional Demi Ketahanan Air dan Pangan
-
Ramalan Weton Jumat Pahing dalam Primbon Jawa
-
Link Saldo DANA Kaget Hari Ini: Tambahan Cuan Digital Buat Beli Ngopi dan Top Up Game!
-
Cerita Horor Radio Semarang: Dari Wanita Pucat hingga Suara Misterius
-
Dorong Inklusivitas, Sebanyak 1,2 Juta AgenBRILink Jangkau 88% Wilayah Indonesia