SuaraJawaTengah.id - Sejumlah warga di Kabupaten Brebes nekat membongkar peti jenazah pasien positif Covid-19 dan memandikannya tanpa protokol kesehatan. Satu orang di antaranya kemudian terpapar Covid-19 saat dites swab.
Peristiwa tersebut diketahui terjadi di Desa Bangbayang, Kecamatan Bantarkawung, Kabupaten Brebes.
Hal itu dibenarkan Kabid Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Dinas Kesehatan Brebes, Imam Budi Santoso saat dikonfirmasi, Rabu (19/5/2021).
"Benar, kejadiannya bertepatan dengan Hari Raya Idulfitri (13 Mei 2021)," katanya.
Baca Juga: Update 17 Mei: Positif Covid-19 Indonesia Tambah 4.295 Jadi 1.744.045 Orang
Dia mengungkapkan, kejadian tersebut bermula ketika ada seorang pasien positif Covid-19 berinisial A meninggal di RSUD Margono Purwokerto, Kabupaten Banyumas pada Kamis (13/5/2021) sekitar pukul 02.00 WIB.
Jenazah pasien berusia 50 tahun itu kemudian dibawa ke rumahnya di Desa Bangbayang menggunakan mobil ambulans dan tiba sekitar pukul 04.30 WIB.
Begitu tiba, petugas pengantar langsung menyerahkan jenazah yang masih berada di peti mati kepada petugas pemakaman dan Satgas Covid-19 setempat untuk dimakamkan sesuai protokol kesehatan dengan terlebih dahulu disalati.
Ketika selesai disalati dan akan dimakamkan, keluarga pasien mempersilakan petugas pemakaman dan anggota Satgas Covid-19 untuk pulang dengan alasan agar mereka bisa mengikuti salat Idulfitri.
"Keluarga pasien mengaku ada anggota keluarga yang bisa memasukkan ke liang lahat dan memimpin prosesi doa sehingga mempersilakan petugas untuk pulang agar bisa salat Id," ujar Imam.
Baca Juga: Update 16 Mei: Positif Covid-19 Indonesia Tambah 3.080 Jadi 1.739.750 Orang
Di luar dugaan, lanjut Imam, setelah petugas pemakaman dan Satgas Covid-19 pulang, sejumlah keluarga dan kerabat pasien nekat membongkar peti jenazah dan memandikannya sebelum dimakamkan. "Kejadian ini diluar perkiraan, di luar ekspektasi," ujar Imam.
Berita Terkait
-
Efek Kurang Antisipasi? Pemudik di Pejagan Jadi Korban Kehabisan Saldo E-Toll
-
Telur Asin Salah Satunya, Ini 6 Kuliner Legendaris yang Wajib Dicicipi di Brebes
-
Jelang Mudik 2025: Kapolda Jateng Sidak Tol Trans Jawa, Soroti Hal Ini...
-
Cek Fakta: Megawati Pecat Bupati Brebes karena Ikut Retreat Kepala Daerah di Magelang
-
Benarkah Bupati Brebes Dipecat Megawati Karena Ikuti Retret di Magelang? Begini Faktanya
Terpopuler
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Kekayaan Menakjubkan Lucky Hakim, Bupati Indramayu yang Kena Sentil Dedi Mulyadi
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
- Bak Trio Ridho-Idzes-Hubner, Timnas Indonesia U-17 Punya 3 Bek Solid
Pilihan
-
Harga Emas Antam Berbalik Lompat Tinggi Rp23.000 Hari Ini, Jadi Rp1.777.000/Gram
-
Wall Street Keok, IHSG Diprediksi Melemah Imbas Perang Dagang Trump vs Xi Jinping
-
Megawati dan Prabowo Subianto Akhirnya Bertemu, Begini Respon Jokowi
-
PM Malaysia Anwar Ibrahim Tegaskan ASEAN Solid dan Bersatu
-
Emas dan Bitcoin Banyak Diborong Imbas Ketegangan Perang Dagang AS vs China
Terkini
-
Rahasia Umbul Leses Boyolali: Kisah Pengantin Terkutuk Jadi Pohon Raksasa!
-
Pemprov Jateng Prioritaskan Ini! Gebrakan Gubernur Luthfi di Tahun 2025
-
Pemprov Jateng Siap Gelontor Bantuan Keuangan Desa Sebanyak Rp1,2 Triliun
-
Semen Gresik dan Pemkab Blora Teken Kerjasama Pengelolaan Sampah Kota Melalui Teknologi RDF
-
10 Tips Menjaga Semangat Ibadah Setelah Ramadan