SuaraJawaTengah.id - Mantan pacar Kaesang Pangarep, Felicia Tissue mengaku banyak orang yang menanyakan soal asmaranya dengan putra bungsu Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Terlebih ketika mendengar kabar Kaesang menghilang, Nenek Felicia salah satu keluarga yang merasa cemas, lalu mendatangi Istana Bogor untuk mencari kejelasan kepada orangtuanya.
Hal itu diketahui dari unggahan video di channel Youtube Felicia Tissue, Rabu (26/05/2021), Felicia akhirnya buka suara mengenai hubungannya dengan Kaesang. Ia mengaku sering ditelpon oleh neneknya mengenai kejelasannya asmara dengan Kaesang tersebut.
"Nenek saya yang sudah berusia 84 tahun menelepon untuk bertanya, namun saya hanya bisa menyampaikan "belum tau ama, tapi jangan khawatir ya," kata Felicia.
Baca Juga: Bingung Cari Kaesang, Felicia Tissue Sebut Iriana Jokowi Ganti Nomor HP
Karena merasa prihatin sama cucunya, menurut pengakuan Felicia, Neneknya bahkan rela mendatangi Istana Bogor untuk berbicara kepada Jokowi mengenai sikap putranya yang secara tiba-tiba menghilang dan memblokir WhatsApp Felicia.
"Nenek saya mengkhawatirkan kesehatannya, tapi nenek tetap menempuh perjalanan ke Istana Bogor untuk mempertanyakan ada apa sebetulnya dengan putra beliau (Jokowi)," ucap Felicia.
Namun, Felicia mengaku sedih, lantaran kedatangan neneknya menjadi sia-sia. Pasalnya tak ada pihak istana seorang pun yang membantu menjawab pertanyaan neneknya.
"Sayangnya perjalanan itu sia-sia, di Istana begitu tebal dan tak ada seorang pun yang menjawab pertanyaan nenek saya," jelasnya.
Selain itu, Felicia juga mengaku kecewa berat sebab Kaesang telah mengkhianatinya. Hal itu dibuktikan dengan beredarnya foto-foto Kaesang dengan wanita lain yang ia kenal sebagai karyawan di perusahaan milik Kaesang.
Baca Juga: Felicia Tissue Curhat Merasa Diabaikan Keluarga Jokowi, Singgung Pancasila
Hal itu juga membuat orangtuanya, terutama ibu kandungnya merasa sedih dan terluka karena putrinya telah disakiti secara tidak baik oleh Putra Bungsu Presiden itu.
Berita Terkait
-
PSI Siap-siap Gelar Kongres di Solo, Mimpi Jokowi Bentuk Partai Super Tbk Segera Terwujud?
-
Kode dari Kaesang: Lebaran 2025, Anak-Anak Presiden Bakal Kumpul Lagi?
-
Kaesang Ubah PSI Jadi Partai Super Terbuka: Jokowi Bakal Gabung?
-
Kaesang Bocorkan Rencana Kumpul Anak-anak Presiden saat Lebaran: Insya Allah, Mas Didit yang Atur
-
Kaesang Ingin Mudik dan Lebaran di Solo Bareng Jokowi, Tapi Terkendala Hal Ini
Tag
Terpopuler
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Kekayaan Menakjubkan Lucky Hakim, Bupati Indramayu yang Kena Sentil Dedi Mulyadi
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
- Bak Trio Ridho-Idzes-Hubner, Timnas Indonesia U-17 Punya 3 Bek Solid
Pilihan
-
Prabowo 'Kebakaran Jenggot' Respons Tarif Trump, Buka Seluruh Kran Impor: Pengusaha Teriak Bumerang!
-
Solusi Pinjaman Syariah Tanpa Riba, Tenor Panjang dan Plafon Sampai Rp150 Juta!
-
Dear Petinggi BEI, IHSG Memang Rapuh dan Keropos!
-
Harga Emas Antam Berbalik Lompat Tinggi Rp23.000 Hari Ini, Jadi Rp1.777.000/Gram
-
Wall Street Keok, IHSG Diprediksi Melemah Imbas Perang Dagang Trump vs Xi Jinping
Terkini
-
Rahasia Umbul Leses Boyolali: Kisah Pengantin Terkutuk Jadi Pohon Raksasa!
-
Pemprov Jateng Prioritaskan Ini! Gebrakan Gubernur Luthfi di Tahun 2025
-
Pemprov Jateng Siap Gelontor Bantuan Keuangan Desa Sebanyak Rp1,2 Triliun
-
Semen Gresik dan Pemkab Blora Teken Kerjasama Pengelolaan Sampah Kota Melalui Teknologi RDF
-
10 Tips Menjaga Semangat Ibadah Setelah Ramadan