SuaraJawaTengah.id - Beredar sebuah video yang memperlihatkan seorang pria tengah memasukan minyak goreng ke dalam tangki bensin mobilnya. Aksinya tersebut lantas viral di media sosial.
Melalui unggahan video di akun instagram @Indra_fathan belum lama ini. Dalam video itu, terlihat seorang pria yang mengenakan kaos berwarna hitam sedang memasukkan minyak goreng ke dalam tangki bensin mobilnya.
Pria yang hendak berpergian jauh itu percaya, dengan memasukkan minyak goreng tersebut akan membuat laju mobilnya jadi nyaman dan lebih kenceng.
Sebelumnya pria yang diketahui bernama Abbaz Ahmad ini telah mengisi bahan bakar mobilnya dengan solar sebesar Rp100.000.
"Jamu mbah, mau ke Sidoarjo, dijamuni. Solar 100 ribu minyak goreng 1 liter. Biar mak wus wus wus," ujar pria tersebut.
Sontak unggahan video tersebut lantas ramai mendapatkan tanggapan dari warganet. Tak sedikit dari warganet yang justru membenarkan hal tersebut.
"Ini di grup fb 1001 tuh.. Udah hal biasa pake migor," ujar akun @radjendra_Ibram.
"Memang bisa minyak goreng campur solar jadinya bio solar B30. Itu jadinya solar 70%, minyak gorengnya 30%,'' ucap akun @wiraput.
"Biasanya ini buat kejar tayang alias bakal di jejek habis mobilnya. Emang efeknya terasa kayak mobilnya jalan terus. Biasanya di pake truck cabai yang kejar tayang, krna takut busuk di jalan," tutur akun @rsusono.
Baca Juga: Viral, Perempuan Injak Al-Quran dan Bakar Bendera Indonesia
"Ini udah dibahas di vlog bengkel moto mobi & dokter mobil, kurang bagus ke depannya. Buat darurat sih pilihan aja," cetus akun @bagassatrio_nugroho.
Kontributor : Fitroh Nurikhsan
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Kudus Darurat Longsor! Longsor Terjang 4 Desa, Akses Jalan Putus hingga Mobil Terperosok
-
5 Lapangan Padel Hits di Semarang Raya untuk Olahraga Akhir Pekan
-
Perbandingan Suzuki Ertiga dan Nissan Grand Livina: Duel Low MPV Keluarga 100 Jutaan
-
Fakta-fakta Kisah Tragis Pernikahan Dini di Pati: Remaja Bercerai Setelah 6 Bulan Menikah
-
Miris! Sopir Truk Kawasan Industri Terboyo Keluhkan Iuran Pemeliharaan Tapi Jalannya Banyak Rompal