SuaraJawaTengah.id - Kabar duka datang dari paranomal terkenal, Mbak You. Dia diketahui meninggal dunia di Rumah Sakit Premiere Bintaro, Kamis (1/7/2021).
Belum diketahui penyebab Mbak You meninggal dunia. Hanya saja, dia dilarikan ke Rumah Sakit satu jam lalu, nyawa paranormal kenamaan itu tak tertolong lagi.
"Gue konfirmasi mbak you betul meninggal barusan, di RS Premiere Bintaro. Kira-kira dia dilarikan ke rumah sakit satu jam yang lalu lah," ujar Adi kepada awak media, dilansir dari Suara.com, Kamis (1/7/2021).
Namun, untuk penyebab kematiannya, Adi mengaku belum mendapat info lanjutan. Sebab, rumah sakit belum menyampaikan pernyataan resmi.
Baca Juga: Meninggal Dunia, Ini Profil Mbak You yang Sempat Ramalkan Kapan Dirinya Mati
Diberitakan sebelumnya, sebelum dikabarkan meninggal dunia, Mbak You bisa ramal kapan mati dirinya sendiri. Bahkan, kapan mati Mbak You sudah tahu pun juga sebab dan akibatnya sendiri.
Pengakuan Mba You itu di beberkan dalam sebuah podcast yang ia lakukan bersama Denny Darko.
“Jadi Mbak You tahu kapan akan meninggal?” tanya sang magician, Senin (21/6/2021).
Tak perlu menunggu lama, Mbak You pun menjawab bahwa dirinya memang mengetahui kapan akan meninggal.
“Iya, saya tahu, dan meninggalnya di umur (sensor) karena sakit,” jawab Mbak You.
Baca Juga: Mbak You Sempat Ramalkan Ini Sebelum Meninggal Dunia
Tentu saja mendengar pengakuan blak-blakan tersebut, Denny Darko seketika tampak syok.
Ia pun kemudian menanyakan bahwa apakah tidak apa-apa jika pengakuan Mbak You itu dimasukkan ke dalam podcast dan sang peramal kejawen ternyata mengiakan.
Mbak You mengaku berharap mendapatkan umur yang panjang, tetapi mengetahui hal itu, ia hanya ingin diberi keberkahan hidup dan kesempatan untuk berbuat baik.
Berita Terkait
-
Paula Verhoeven Diceraikan, Baim Wong Pernah Diterawang Mbak You Punya Emosi Labil
-
Ramalan Lawas Mbak You Viral Lagi, Sebut Baim Wong Dilukai Orang Dekat
-
Ramalan Mbak You Soal Enzy Storia akan Dimadu Diungkit Lagi, Netizen: Baru Aja Nikah
-
Mbak You Pernah Ramal Syahrini dan Reino Barack Akan Pisah Ranjang di Tahun ke-4
-
Ramalan Mbak You Soal Rumah Tangga Rizky Billar dan Lesti Kejora Kembali Jadi Omongan
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Jordi Onsu Terang-terangan Ngaku Temukan Ketenangan dalam Islam
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
Alokasi Anggaran Sampai Rp750 Juta, Jateng Uji Coba Program Makan Bergizi Gratis
-
Jelang Nataru, Polisi Batasi Operasional Truk di Jateng
-
Target 2045: Semarang Bangun Kota Tangguh Bencana dan Berdaya Saing Global
-
Semen Gresik Tebar Kebaikan, Bantu Pedagang Sayur Keliling di Rembang Tingkatkan Penghasilan
-
Ramai-ramai ke Rumah Jokowi, Calon Kepala Daerah Diminta Fokus pada Isu Mendasar dan Prioritas Lokal