SuaraJawaTengah.id - Warga di Desa Pucangrejo Gemuh, Kabupaten Kendal tetap menggelar lomba Agustusan dalam menyambut HUT ke-76 RI, Minggu (15/8/2021).
Meski demikian, peserta berpartisipasi wajib menunjukan sertifikat vaksin Covid-19. Selain itu juga menerapkan protokol kesehatan (prokes) ketat.
Kepala Desa Pucangrejo Agus Riyanto mengatakan, pihak desa memperbolehkan tiap kampung mengadakan lomba. Namun demikian harus diperhatikan protokol kesehatan dan jangan sampai menimbulkan kerumunan.
“Lomba diadakan tiap kampung agar bisa memecah keramaian, tidak hanya itu protokol kesehatan juga harus ketat. Warga jangan berkerumun dan wajib menggunakan masker, sementara peserta lomba wajib menunjukan surat atau sertifikat vaksin,” kata dia.
Mereka yang tidak bisa menunjukan sertifikat vaksin maka tidak diperbolehkan ikut lomba Agustusan yang digelar dilapangan desa setempat.
Ibu-ibu nampak antusias mengikuti perlombaaan balap karung menggunakan helm dan memukul air dalam plastik.
Lomba balap karung sambil menggunakan helm yang dilaksanakan di RT 2 RW 2 Desa Pucangrejo berlangsung meriah. Warga yang hadir menyaksikan lebih memilih melihat dari kejauhan agar tidak menimbulkan kerumunan.
Sementara anak-anak yang berada di sekitar lokasi perlombaan juga harus memakai masker dan menjaga jarak. Aksi lucu terlihat dari perlombaan yang diikuti ibu-ibu, mulai dari yang kesulitan berlari hingga helm yang kebesaran.
Selain lomba balap karung sambil menggunakan helm ada juga lomba memukul air dalam plastik. Yang menjadi aksi lucu karena peserta ditutup mata sehingga peserta memukul sembarangan tidak mengenai sasaran.
Baca Juga: Beri Penghormatan, Pemerintah Imbau Masyarakat Sikap Sempurna Pukul 10.17 WIB saat HUT RI
Sumber: Ayosemarang.com
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Jawa Tengah Garap Potensi Desa: Kunci Pembangunan Nasional dan Indonesia Emas
-
Syafiq Ali Pendaki Hilang di Gunung Slamet Ditemukan Tewas, akan Dimakamkan Disebelah Pusara Nenek
-
Menguak Warisan Kekayaan Mohammad Reza Pahlavi: Dari Minyak hingga Kerajaan Bisnis Global
-
10 Fakta Gunung Slamet yang Mengerikan, Penyebab Pendaki Syafiq Ridhan Ali Razan Hilang Misterius
-
Fakta-fakta Mengejutkan Reza Pahlavi, Sosok yang Ingin Gulingkan Rezim Iran