SuaraJawaTengah.id - Penyanyi Ari Lasso dikabarkan sedang menjalani perawatan di Rumah Sakit Premier Bintaro, Tangerang Selatan.
Namun, keberadaan mantan vokalis Dewa 19 di rumah sakit tersebut bukan karena terinfeksi virus corona ditegaskan oleh Ari Lasso. Ada sebab lain yang sayang tak dijelaskan lebih lanjut olehnya.
Sosok asal Surabaya itu mengunggah foto di akun Instagram dan tampak berfoto selfie di kasur lengkap dengan masker pada Kamis (19/8/2021) kemarin.
Sederet penyanyi Indonesia ikut memberikan ucapan doa. Namun komentar Maia Estianty yang paling disorot netizen. "Cepet waras yo," tulis juri Indonesian Idol tersebut.
Soal kata 'waras' dalam komentar Maia Estianty dipertanyakan netizen. Mereka menduga solois 48 tahun itu mengalami gangguan jiwa sampai-sampai rekannya menyebut kata tersebut.
"Loh, mas Alass opo gendeng, kok didungakno waras bun," kata lainnya.
"Gila kah beliau?" timpal netizen.
Rupanya, Maia Estianty menggunakan bahasa Jawa untuk kata waras tersebut. Netizen yang paham langsung memberikan penjelasan.
"Waras bahasa Jawa, artinya sehat," kata lainnya.
Baca Juga: Tak Bisa Ngomel ke Dul Jaelani, Maia Estianty: Dia Sangat Sensitif
"Waras itu bahasa Suroboyoan, artine sehat," imbuh yang lain.
Sebelumnya, Ari Lasso memang sempat menjalani perawatan karena nyeri punggung. Kala itu, tangannya bahkan sampai di infus saat berada di rumah sakit. "K.O back pain," tulis Ari Lasso pada 16 September 2020.
Sumber: Matamata.com
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Selalu Terus Bertransformasi, BRI Yakin Mampu Memberikan Hasil Optimal
-
Bagian dari Danantara, BRI Turut Memberikan Dukungan Nyata dalam Pembangunan Rumah Hunian di Aceh
-
5 Mobil Bekas Seharga Motor yang Layak Dibeli, Cuma Rp17 Juta!
-
Waspada! Semarang dan Jawa Tengah Diprediksi Dilanda Hujan Lebat Disertai Petir Hari Ini