“Saya cuma pengin tanya sama bu Inul, kalau anak anda menjadi korban apakah anda juga akan bicara seperti itu?” ucap Roostien.
Inul minta maaf usai bela Saipul Jamil
Sebelumnya, Inul Daratista sempat memberikan tanggapan ketika banyak netizen yang melarang Saipul Jamil tampil di TV. Ibu satu anak itu mengaku geram dengan pihak yang terus mengungkit kesalahan Bang Ipul di masa lalu.
“Aku berharap sih. Ini pesan aja buat para netizen atau buat orang-orang yang nge-bully abang. Gua enggak suka banget,” kata Inul Daratista.
Baca Juga: Undang Saipul Jamil Hingga Banjir Kritik, Trans TV Minta Maaf
Menurut Inul, 5 tahun merupakan hukuman yang berat bagi pedangdut bernama lengkap Jamiluddin Purwanto tersebut. Bahkan akibat hukuman itu, Saipul banyak kehilangan pekerjaan dan ditinggalkan teman.
“Dia udah ‘sekolah’, jadi enggak perlu-perlu lagi ditambah-tambahin yang ada, yang kemarin-kemarin diungkit-ungkit. Biarkan dia eksis, biarkan dia menjalankan kehidupannya lagi. Dia udah cukup berat untuk sekolah. Dan itu pengalaman yang cukup bagus sekali. Mudah-mudah netizen juga paham,” ungkapnya.
Setelah itu, Inul Daratista meminta maaf kepada publik. Kata Inul, pernyataan yang ia keluarkan sebelumnya tidak berniat untuk menyakiti siapapun.
“Saya MEMINTA MAAF yg sebesar besarnya jika dlm tayangan dan komentar saya tentang si Fulan sangat menyakiti anda semua. Sejujurnya tdk ada niatan utk apapun . Dgn si fulan pun sbg teman . Bagi saya selalu melihat sisi baik seseorg sj meski tindakannya tdk baik. Wajar lama tdk bertemu lalu berjumpa kembali,” pungkas Inul Daratista.
Baca Juga: Wajarkan Penyambutan Saipul Jamil, Abu Janda Singgung HRS Cabul Dianggap Imam Besar
Berita Terkait
-
Tak Mudik, Inul Daratista Boyong Keluarga di Kampung Lebaran ke Jakarta
-
Dapat Kabar Titiek Puspa Dilarikan ke RS, Inul Daratista Kenang Momen Bahagia dengan 'Eyang'
-
Sederet Artis Tidak Mudik di Lebaran 2025, Ammar Zoni Karena Masuk Penjara
-
Inul Daratista Sempat Berniat Oplas, Batal Karena Luluh dengan Ucapan Adam Suseno
-
Inul Daratista Kenang Kebaikan Mantan Gubernur DKI Jakarta: Di Zaman Sekarang Ini...
Tag
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
Terkini
-
Operasi Ketupat Candi 2025: Kapolda Jateng Kawal Kenyamanan Pemudik di Jalur Solo-Jogja
-
Terapkan Prinsip ESG untuk Bisnis Berkelanjutan, BRI Raih 2 Penghargaan Internasional
-
Pemudik Lokal Dominasi Arus Mudik di Tol Jateng, H+1 Lebaran Masih Ramai
-
Koneksi Tanpa Batas: Peran Vital Jaringan Telekomunikasi di Momen Lebaran 2025
-
Hindari Bahaya, Polda Jateng Tegaskan Aturan dalam Penerbangan Balon Udara