SuaraJawaTengah.id - Belakang ini masyarakat di Magelang, Jawa Tengah digegerkan dengan video seorang pria yang menikahi tiga wanita sekaligus. Video tersebut pun viral di berbagai jejaring media sosial.
Salah satu akun instagram @magelang_raya turut mengunggah video tersebut. Dimana dalam video berdurasi singkat itu seorang pengantin pria bersama tiga pengantin wanita sedang melakukan upacara pernikahan.
Pengantin pria perawakan besar itu terlihat jalan beriringan dengan tiga pengantin wanita yang mengenakan pakaian adat Jawa. Diiringi suara gamelan, pengantin tersebut berjalan menuju kursi singgasana pengantin.
Sesampainya di kursi pengantin, mereka pun melakukan sesi pemotretan. Selesai sesi pemotretan, para tamu yang datang nampak berbondong-bondong menyalami ke empat mempelai pengantin tersebut.
Baca Juga: Viral Mirip Kepala Hantu di Film Horor, Ternyata Anaknya Sedang Tersangkut
Diketahui pria yang menikahi 3 wanita sekaligus itu berlokasi di Desa Sutopati, Kecamatan Kajoran, Kabupaten Magelang.
Kekinian video yang telah beredar luas itu akhirnya terungkap fakta yang sesungguhnya. Ternyata pria asal magelang yang nikahi tiga wanita sekaligus hanya konten semata.
Hal tersebut diketahui dari unggahan video di akun instagram @magelang_raya, Selasa (07/09/2021).
Dalam video itu menanyakan sebuah peresmian wedding organizer. Rupanya pria Magelang dan tiga wanita tersebut hanya dijadikan model guna menarik perhatian masyarakat.
"Masih ingat dengan video ini pria magelang yang nikahi tiga wanita sekaligus. Itu merupakan tema dari peresmian Dewi Menges Wedding Organizer," bunyi keterangan tertulis dalam video tersebut.
Baca Juga: Jalani Ibadah Virtual, Umat Nasrani Ini Dapat Teror, Warganet: Tetap Jaga Ukhuwah
Unggahan video itu pun sontak mengejutkan warganet di kolom komentar. Meski begitu ada beberapa warganet yang telah menduga jika pria Magelang yang nikahi tiga wanita sekaligus itu hanya sebatas konten.
Berita Terkait
-
Viral, Apakah 'Meminum Retinol' Benar-benar Bisa Memperbaiki Kulit?
-
Viral Cara Wanita Hindari Pertanyaan 'Kapan Kawin' Saat Lebaran, yang Tanya Kena Mental
-
Selain Donatur Dilarang Ngatur: Apakah Pria Harus Kaya untuk Dicintai?
-
Kisah Heroik Sugianto, WNI yang Jadi 'Pahlawan' dalam Tragedi Kebakaran Korea Selatan
-
Ngaku Satu Grup Arisan dengan Lisa Mariana, Netizen Ini Ungkap Fakta Mengejutkan Begini
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Terupdate April 2025, Mulai Rp 2 Jutaan
-
Donald Trump Resmi Umumkan Tarif Baru, Ekonomi Indonesia Terancam Kena Dampak!
-
Antara Pangan Instan dan Kampanye Sehat, Ironi Spanduk di Pasar Tradisional
-
Link Live Streaming AC Milan vs Inter Milan: Duel Panas Derby Della Madonnina
-
FULL TIME! Yuran Fernandes Pahlawan, PSM Makassar Kalahkan CAHN FC
Terkini
-
Pemudik Lokal Dominasi Arus Mudik di Tol Jateng, H+1 Lebaran Masih Ramai
-
Koneksi Tanpa Batas: Peran Vital Jaringan Telekomunikasi di Momen Lebaran 2025
-
Hindari Bahaya, Polda Jateng Tegaskan Aturan dalam Penerbangan Balon Udara
-
Wapres Gibran Mudik, Langsung Gercep Tampung Aspirasi Warga Solo!
-
Tragedi Pohon Tumbang di Alun-Alun Pemalang: Tiga Jamaah Salat Id Meninggal, Belasan Terluka