
General Manager (GM) PSIS, Wahyu Winarto atau Liluk senang Hari Nur dipanggil timnas karena sudah memimpikannya sejak lama.
“Puncak tertinggi dari karier seorang pemain adalah membela timnas. Hari Nur sudah lama mengimpikannya,” ujar Liluk.
Liluk pun tak keberatan jika nantinya Hari Nur bermain untuk Timnas Indonesia. Meski pun, bergabungnya Hari Nur ke timnas akan sedikit banyak berdampak pada performa PSIS Semarang dalam mengarungi kompetisi Liga 1.
“Kalau berdampak jelas. Apalagi Hari Nur memang pemain kunci bagi PSIS. Tapi, kami tidak masalah. Kalau untuk timnas, kami dari PSIS mendukung penuh,” ujar pria yang juga menjabat sebagai Wakil Ketua DPRD Kota Semarang.
Baca Juga: Paul Munster Bingung Evan dan Adam Alis Dipanggil Timnas, Shin Tae-yong Beri Jawaban
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Dean James: Ingin Menang Sebanyak Mungkin untuk Timnas Indonesia
-
Mertua Dibuat Deg-degan, Pratama Arhan Selangkah Lagi Angkat Trofi di Liga Thailand!
-
Pratama Arhan Mulai 'Terbuang' dari Timnas Indonesia, Mertua Acuh: Terserah
-
Joey Pelupessy: Saya Menjaga Thom Haye
-
Ole Romeny Menyukai Tekanan Saat Membela Timnas Indonesia
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Pratama Arhan Mulai 'Terbuang' dari Timnas Indonesia, Mertua Acuh: Terserah
-
Heboh Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Jepang-Eropa Harga di Bawah Rp100 Juta
-
Lulu Hypermarket BSD Milik Muslim Kaya Bangkrut, Punya Harta Rp 93 Triliun
-
Investor Batalkan Proyek Baterai EV Indonesia, Investasi Lebih dari Rp300 T Lenyap
Terkini
-
1 Mei 2025 Libur Apa? Ini Penjelasan Lengkap dan Daftar Tanggal Merah Mei 2025
-
Cerita Horor Pocong Kecil dari Jalur Selatan: Kisah Mistis di Hutan Jawa Tengah
-
Semen Gresik dan Pemkab Kendal Kerja Sama Tangani Sampah dengan Teknologi RDF
-
Ahmad Yani Semarang Jadi Bandara Internasional, Jateng Bersiap Jadi Gerbang Ekonomi Baru
-
Merajut Kepedulian, BRI dan Imigrasi Pemalang Hadirkan Senyum di Panti Asuhan