SuaraJawaTengah.id - Aksi terpuji dilakukan seorang pengemudi mobil yang rela berjalan pelan demi menerangi pesepeda di jalanan yang gelap menuai perhatian publik.
Aksi pengemudi mobil tersebut berhasil terekam melalui unggahan video di akun TikTok @bangarischannel, Kamis (21/10/2021).
"Ketemu simbah tengah swah posisi gelap gulita," tulis keterangan caption akun tersebut.
Dalam unggahan video singkat itu awalnya memperlihatkan seorang kakek tua sedang mengendarai sepeda di sebuah jalanan pada malam hari.
Namun, jalanan tersebut nampak gelap gurita. Pasalnya di jalanan yang berukuran tidak terlalu lebar itu terlihat tidak ada penerangan lampu sama sekali.
Kemudian muncullah sebuah mobil dari arah belakang. Alih-alih, langsung menyalip kakek tua yang sedang bersepeda tersebut.
Pengemudi mobil ini justru menampilkan sikap terpuji. Sebab pengemudi mobil ini memilih berjalan pelan dan tidak menyalip kakek tua tersebut.
Usut punya usut, alasan pengemudi ini enggan menyalip kakek tua itu karena ia ingin menerangi jalanan yang gelap tersebut.
"Mungkin inilah yang dinamakan memerangi dalam kegelapan, beliau tidak menoleh karena mungkin takut," pungkas akun tersebut.
Baca Juga: Lagi Enak Makan Salad, Malah Ada Binatang Keluar dari Sayurnya
Sontak saja unggahan video yang telah disukai ribuan kali ini langsung dibanjiri komentar warganet. Tak sedikit dari mereka yang memuji sikap pengemudi mobil tersebut.
"Sederhana tapi membatu, tarimakasih org baik," ujar akun @cendoldawet**.
"Aku suka gayamu kak, jrang ada orang kyak kkak," tutur akun @eun_kyung**.
"Ya Allah terimakasih masih ad orng baik seperti abng ini dan sabar menerangi jln si bapak,sehat selalu buat si bapak Ama si abng nya,aiiimin," sahut akun @18tata**.
"Buat orng yg nerangiii Simbah.. Semoga jalan menuju surga kakak seterang lampu yg menerangi Simbah.amin," timpal akun @Lhylhye**.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
BNPB Siapkan Amunisi Tambahan, Pesawat Modifikasi Cuaca Siap Serbu Langit Jateng
-
Tutorial Cara Menggunakan Aplikasi Cek Bansos Resmi Pemerintah
-
Kenapa Snaptik Populer sebagai TikTok Downloader? Ini Alasannya
-
Fakta-Fakta Miris Erfan Soltani: Demonstran Iran yang Divonis Hukuman Mati
-
Suzuki Fronx vs Honda WR-V: Ini 9 Perbandingan Lengkap yang Perlu Dipertimbangkan Sebelum Membeli