SuaraJawaTengah.id - Ada-ada saja kelakuan pria satu ini gara-gara tak terima istrinya jatuh terpeleset di trotoar. Ia sampai menghancurkan trotoar jalan tersebut.
Kejadian kocak itu salah satu diketahui dari unggahan video di akun instagram @kepoin_trending, Selasa (09/11/2021).
Dalam video singkat itu memperlihatkan seorang pria yang mengenakan jaket berwarna coklat terlihat berteriak-teriak setelah turun dari motor.
Setelah itu, pria ini tiba-tiba merusak trotoar jalan yang berada persis di depan mini market dengan menggunakan sebuah palu yang berukuran cukup besar.
Baca Juga: Dirut PD Pasar Rotasi Sejumlah Posisi, Imbas Viral Video Wanita Diarak karena Mencuri
Usut punya usut, alasan pria yang tidak diketahui identitasnya itu melakukan hal tersebut. Lantaran kesal ketika ia dan istrinya hendak masuk ke mini market. Motor yang ditumpanginya terjatuh akibat jalan trotoar yang licin saat diguyur hujan.
Setelah mengantarkan istrinya pulang, pria ini kembali ke depan mini market tersebut dan menghancurkan trotoar jalan yang mengakibatkan istri kesayangannya jatuh.
Diketahui kejadian kocak tersebut terjadi di Jalan Dr. Soetomo, Kecamatan Sirimau, Kota Ambon, Maluku.
Sontak saja unggahan video tersebut langsung dibanjiri komentar warganet. Tak sedikit dari mereka yang memberikan tanggapan beragam.
"Devinisi suami yang sayang istri yang sebenarnya," ujar akun @rescavivi**.
Baca Juga: Waroeng Gandroeng, Sensasi Makan Enak di Tengah Sawah
"Gak salah juga bapaknya kesel pasti secara (trotoar) dipasang keramik gitu bahaya juga kalau hujan," cetus akun @thataqu**.
"Itu yang bikin trotoar harus ngerti dan paham. Kalau keramik meskipun ada motif tetap saja licin. Bisa saja orang yang melintas akan terpeleset, mending ganti pavling blok," kata akun @rusto**.
"So sweet sih bapak itu, nolongin yang punya mini market supaya keramik di ganti. Biar gak ada korban berikutnya kali ya," sahut akun @giannini**.
"Weleh ya keramik memang licin kalau hujan, adoh salah pilih alas nih yang buat trotoar," timpal akun @deamvic**.
Kontributor : Fitroh Nurikhsan
Berita Terkait
-
Kekayaan Megawati Zebua, Anggota DPRD Viral Diduga Cekik Pramugari Wings Air
-
Bocah SMP Mencuri Uang Orang Tua Rp20 Juta Buat Beli iPhone Teman
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
-
Demi Lolos Macet, Pengendara di Makassar Bikin Wali Kota Naik Pitam!
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
-
Aspirasi Tersampaikan, Ini Momen Aksi TPUA di Rumah Jokowi Dikawal Humanis Polresta Solo
-
Dedi Mulyadi Tunjuk Bossman Mardigu dan Helmy Yahya jadi Komisaris Bank BJB
-
Jokowi Akhirnya Tunjukkan Ijazah Asli dari SD sampai Lulus UGM
Terkini
-
Rebut Ratusan Ribu! Klik Link Saldo DANA Kaget Hari Ini! Bisa untuk Belanja, hingga Bayar Tagihan
-
Investasi Global Lirik Jawa Tengah! Ini yang Ditawarkan Gubernur Ahmad Luthfi
-
Weton Rabu Pon Menurut Primbon Jawa: Karakter, Pantangan, dan Tips Menghindari Kesialan
-
Rahasia Keberkahan Pernikahan di Bulan Syawal: Ini Doa yang Wajib Kamu Ucapkan!
-
Keistimewaan Surat Yasin Ayat 82: Kekuatan Tak Terlihat di Balik Doa dan Ikhtiar