SuaraJawaTengah.id - Warganet di Soloraya khususnya Kabupaten Karanganyar dikejutkan dengan unggahan artis cantik Asmirandah yang liburan ke Candi Cetho, Kecamatan Jenawi, Karanganyar.
Dalam unggahan di akun Instagram yang di unggah ulang @explorekabkaranganyar, terlihat Asmirandah liburan bersama keluarga yakni suami Jonas Rivanno dan putrinya, Chole.
Waahh, ono seng ketemu mb @asmirandah gak wingi (wah, ada yang ketemu Mbak Asmirandah enggak kemarin),” tulis caption unggahan @explorekabkaranganyar dilansir dari Solopos.com--jaringan Suara.com
Dalam unggahan itu, mereka tampak asyik berfoto-foto di candi yang konon katanya dibangun pada masa akhir Kerajaan Majapahit itu.
Artis berusia 32 tahun itu bersama keluarga tampak mengenakan Kain Sopet Poleng yang bercorak kotak-kotak berwarna hitam dan putih saat berfoto di Candi Cetho Karanganyar.
Asmirandah juga mengaku liburan kali ini bersama Chloe sangat seru karena buah hatinya lagi senang-senangnya jalan.
“Serunya bisa jalan jalan sama Chloe yang sekarang udah hobi jalan. Agak encok sih tapi hepi banget. Thank you Papa,” tulis dia.
Unggahan @explorekabkaranganyar soal liburan Asmirandah dan keluarga di Candi Cetho Karanganyar ini juga ramai dikomentari netizen. Berikut ini beberapa di antaranya.
Baca Juga: Misteri 3 Makam Kembar di Pertigaan Jalan Solo: Mau Dipindah, Tapi…
Baca Juga: 3 Tempat Wisata Tawangmangu Paling Recommended, Indahnya Tak Terlupakan
“Waaa…. Chloe mampir Karanganyar,” tulis salah satu netizen.
“Ketemu minn, aku malah dijak poto,” komentar netizen lainnya.
Baca Juga: Doa untuk Mengusir Nyamuk Supaya Tidak Digigit Menurut Islam
“Jadi kangen ke sini,” imbuh netizen satu lag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Indonesia Ukir Sejarah di SEA Games 2025, Presiden Prabowo dan BRI Salurkan Bonus Atlet
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Rezeki Nomplok! Klaim Saldo DANA Kaget Rp199 Ribu dari 4 Link Spesial, Langsung Cair Tanpa Ribet!
-
Waspada! Cuaca Ekstrem Ancam Jawa Tengah: Hujan Petir dan Gelombang Tinggi hingga 6 Meter
-
Suzuki Grand Vitara vs Honda HR-V: Pilih Mana untuk Performa dan Kenyamanan?