SuaraJawaTengah.id - Daftar susunan pemain PSIM Yogyakarta vs PSG Pati.
Duel hidup mati kedua tim bakal terjadi pada lanjutan Grup C Liga 2 di Stadion Manahan, Rabu (24/11/2021).
Jika mampu memetik kemenangan, klub milik Youtuber ATTA Halilintar itu dipastikan selamat dari jurang degradasi.
Namun seandainya seri atau kalah, mereka harus menghadapi partai hidup mati melawan Hizbul Wathan FC di laga pamungkas pekan depan.
Baca Juga: Menang dari KS Tiga Naga, Langkah Mulus Sriwijaya FC Lolos Delapan Besar Liga 2
PSG Pati hanya menyisakan empat poin terpaut satu poin dari klasemen juru kunci HWFC. Di laga terakhir, PSG Pati harus mengakui keunggulan Persijap Jepara dengan skor 0-1.
Menghadapi PSIM Yogyakarta, PSG Pati diprediksi tampil full menyerang. Due striker Diego Banowo dan Sutan Diego Armandi Zico atau Sutan Zico jadi andalan di lini depan.
Mereka ditopang para gelandang senior mulai Zulham Zamrun dam I Gede Sukadana.
Sisi lain, PSIM turut memburu poin penuh untuk menjaga posisi kedua klasemen Grup C Liga 2 Indonesia saat ini. PSIM mengoleksi 13 poin dari tiga kemenangan dan empat hasil seri.
Laskar Mataram dibuntuti oleh PSCS Cilacap dengan selisih satu poin dan Persijap Jepara yang hanya terpaut dua poin.
Baca Juga: Hasil Liga 2: Persis Solo Bantai Hizbul Wathan FC 3-1 di Stadion Manahan
Daftar susunan pemain:
Berita Terkait
-
Punya Nama Khas Orang Jawa, Siapa Diego Wagimin? Rekan Setim Dean James
-
Performa Diego Martinez Mulai Panas, Pelatih Malut United Beri Ultimatum
-
3 Pemain Naturalisasi yang Menikah dengan Perempuan Indonesia
-
2 Pemain Timnas Indonesia Pindah Agama Masuk Islam, Salah Satunya Pemain Keturunan Andalan Shin Tae-yong
-
PSIM Yogyakarta Hadiahi Erwan Hendarwanto Sekolah AFC Pro
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
- Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Nyaris Rp18 Juta Sekali Penerbangan
- Rekaman Lisa Mariana Peras Ridwan Kamil Rp2,5 M Viral, Psikolog Beri Komentar Menohok
Pilihan
-
'Siiiu' Ala Zahaby Gholy, Ini Respon Cristiano Ronaldo Usai Selebrasinya Dijiplak
-
Hasil Akhir! Pesta Gol, Timnas Indonesia U-17 Lolos Piala Dunia
-
Hasil Babak Pertama: Gol Indah Zahaby Gholy Bawa Timnas Indonesia U-17 Unggul Dua Gol
-
BREAKING NEWS! Daftar Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Yaman
-
Baru Gabung Timnas Indonesia, Emil Audero Bongkar Rencana Masa Depan
Terkini
-
Jateng Menuju Lumbung Pangan Nasional, Gubernur Luthfi Genjot Produksi Padi 11,8 Juta Ton di 2025
-
One Way Lokal di Tol Salatiga-Kalikangkung Dihentikan: Puncak Arus Balik Lebaran 2025 Terlewati
-
Berkat BRI, Peluang Ekspor bagi Gelap Ruang Jiwa Terbuka Makin Lebar
-
Sejak Ikut dalam UMKM EXPO(RT), UMKM Unici Songket Silungkang Kini Tembus Pasar Internasional
-
Asal-Usul Penamaan Bulan Syawal, Ternyata Berkaitan dengan Unta