SuaraJawaTengah.id - Laga klasik bakal tersaji saat PSIS Semarang menghadapi Persebaya Surabaya pada lanjutan pekan ke-22 BRI Liga 1 2021/2022 di Stadion I Gusti Ngurah Rai, Denpasar, Rabu (2/2/2022) malam.
Kedua tim memang memiliki sejarah panjang dalam persepak bolaan Indonesia dan memiliki segudang prestasi di kasta tertinggi.
Pelatih PSIS Semarang, Dragan Djukanovic menyebut laga besok malam tidak akan berjalan dengan mudah. Apalagi menurutnya tim Bajul Ijo sedang dalam tren positif.
"Persebaya tim bagus, permainannya sangat cepat, distribusi bolanya bagus, pemainnya memiliki teknik tinggi, dan memiliki transisi yang bagus," ungkap Dragan dikutip dari laman resmi klub.
Meski demikian, pelatih asal Montenogro itu telah mempersiapkan tim semaksimal mungkin guna kembali mendulang poin penuh seperti saat pertemuan pertama.
"Terpenting pemain konsentrasi penuh, fokus, dan jangan sampai lengah seperti pada saat menghadapi Madura United. Semoga kami bisa mendapatkan kemenangan pada laga besok,” ujar Dragan.
Head to Head PSIS Semarang vs Persebaya Surabaya:
Persebaya Surabaya 2-3 PSIS Semarang (Liga 1) 3 Oktober 2021
PSIS Semarang 0-4 Persebaya Surabaya (Liga 1) 20 September 2019
Persebaya Surabaya 1-1 PSIS Semarang (Liga 1) 30 April 2019
Persebaya Surabaya 1-0 PSIS Semarang (Liga 1) 8 Desember 2018
PSIS Semarang 1-0 Persebaya Surabaya (Liga 1) 22 Juli 2018
Berita Terkait
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
Terkini
-
Bukan Sekadar Bantuan, BRI Ungkap Strategi Jitu Perkuat Ekonomi Desa Lewat Program Desa BRILiaN
-
KPK Geledah Rumah Dinas dan Kantor Bupati Pati Sudewo, Kasus Korupsi Makin Terkuak!
-
Banjir Landa Pantura Pati-Juwana: Hindari Kemacetan dengan Jalur Alternatif Ini!
-
Waspada! Semarang Diguyur Hujan Seharian, BMKG Prediksi Dampak Cuaca Ekstrem Hingga Akhir Januari
-
Mengenal Rumus Segitiga Sembarang dan Cara Menghitung Luasnya