SuaraJawaTengah.id - Beredar video seorang Polisi Lalu Lintas yang tengah mengatur kendaraan asyik berjoget di pinggir jalan.
Polisi tersebut mengenakan pakaian lengkap dengan topi berwarna putih, dan rompi warnah hijau muda.
Video polisi lalu lintas itu diunggah di media sosial instagram dengan akun @underc0ver.id.
Pada video itu tampak spieker besar berada di pinggir jalan, musik dangdut yang dilantunkan membuat sang polisi berjoget asyik di pinggir jalan.
Baca Juga: Diduga Puluhan Anggota TNI Mengamuk, Pos Polisi Lalu Lintas Polres Sinjai Dirusak
Dari unggahan itu, sontak saja membuat warganet memberikan komentar beragam.
"Love ma kerjaan enjoy jalaninnya ... mantap pak pol... hadapi kepenatan tugas dengan joget," tulis akun @hikmal******
"Tetep aja yg surat kendaraan ga lengkap atau pengendara R2 yg ga pake helm akan deg degan pas liat didepan nya ada polantas," tulis @fitra*****
"Perbanyak yg seperti iNi..kami akan selalu tersenyum dan menyapa di jalan," tulis @iamss*****
"Daripada bikin gaduh kek pejabat negara," tulis @herurorop*******
"Mendingan yg bgini daripada yg diam memandang tau2 nilang," tulis @mun*****.
Berita Terkait
-
Tol di Sumatera, Kalimantan, dan Bali Dipadati Kendaraan! Ini Pemicunya
-
Tekan Angka Kecelakaan Saat Arus Balik, DPR Minta Rekayasa Lalu Lintas Harus Dioptimalisasi
-
Pakar Sebut Penurunan Jumlah Pemudik pada Lebaran 2025 Disebabkan Efisiensi Anggaran
-
Puncak Arus Balik Lebaran Diprediksi 5-6 April, Polri Siapkan Skema Contraflow Hingga One Way
-
Antisipasi Kemacetan Arus Balik Lebaran, Korlantas Polri Tambah Pasukan
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
Pilihan
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
Terkini
-
Habbie, UMKM Minyak Telon Binaan BRI Tampil dengan Prestasi Keren di UMKM EXPO(RT) 2025
-
Operasi Ketupat Candi 2025: Kapolda Jateng Kawal Kenyamanan Pemudik di Jalur Solo-Jogja
-
Terapkan Prinsip ESG untuk Bisnis Berkelanjutan, BRI Raih 2 Penghargaan Internasional
-
Pemudik Lokal Dominasi Arus Mudik di Tol Jateng, H+1 Lebaran Masih Ramai
-
Koneksi Tanpa Batas: Peran Vital Jaringan Telekomunikasi di Momen Lebaran 2025