Scroll untuk membaca artikel
Budi Arista Romadhoni
Jum'at, 11 Maret 2022 | 20:30 WIB
Ilustrasi memakai kaus kaki bisa menjadi tips mengatasi kaki dingin. (Pixabay)

5. Minimalkan stres karena srena stres dapat menyebabkan ekstremitas Anda menjadi dingin, ada baiknya mengurangi stres di mana pun Anda bisa.

6. Kenakan kaus kaki untuk menghangatkan dan melindungi kaki yang dingin secara kronis.

7. Kurangi merokok karena telah dikaitkan dengan beberapa gangguan pembuluh darah. Dengan mengurangi bahkan berhenti merokok, Anda mungkin dapat mengurangi risiko mengalami beberapa kondisi kesehatan lain termasuk kaki dingin.
[ANTARA]

Baca Juga: Rayyanza Bikin Syok Pakai Kaos Kaki Hermes, Warganet: Bisa Bikin Kaki Mulus

Load More