SuaraJawaTengah.id - Setelah mendatangkan dua Persebaya Ricky Kambuaya, Rachmat Irianto dan mantan pemain Persikabo Ciro Alves.
Persib Bandung nampaknya masih belum berhenti untuk mendatangkan pemain anyar guna memperkuat skuat di musim depan.
Kekinian, beredar rumor bahwa Persib Bandung dikabarkan akan merekrut mantan pemain Manchester United dan Borussia Dortmund, Shinji Kagawa.
Rumor tersebut muncul salah satunya diketahui dari unggahan akun instagram @gacor_footbal, pada Sabtu (16/04/2022).
Baca Juga: Cristiano Ronaldo Mengamuk, Manchester United Ungguli Norwich City di Babak Pertama
"Persib Bandung memiliki slot Asing Asia kosong sepeninggalan Moh. Rashid. Shinji Kagawa dikabarkan jadi incaran terbaru," bunyi keterangan tertulis akun tersebut.
Diusia yang sudah menginjak 33 tahun, Shinji Kagawa masih tampil di kompetisi Eropa. Diketahui pemain asal Jepang itu saat ini memperkuat klub Belgia, Sint-Truiden.
Dilansir transfermarkt, Shinji Kagawa memang masih memiliki harga jual yang cukup tinggi yakni mencapai 17,38 miliar.
Namun, bagi klub sekelas Persib Bandung diyakini masalah harga tidak akan mengalami kesulitan. Pasalnya Persib Bandung merupakan salah satu klub kaya raya di kompetisi Indonesia.
Bahkan pada tahun 2017 silam, Persib Bandung pernah merekrut dua bintang dunia sekaligus Michael Essien dan Carlton Cole.
Baca Juga: Febri Hariyadi dan Beckham Putra Teken Kontrak Baru di Persib Bandung
Dapat dipastikan andai Shinji Kagawa mau berkarir di dunia sepak bola Indonesia. Persib Bandung tentunya tidak akan kesulitan untuk mendatangkan dan membayar gaji Shinji Kagawa.
Sontak saja rumor Shinji Kagawa dirumorkan akan merapat ke Persib Bandung pun menuai perhatian dari warganet. Tak sedikit dari mereka yang memberikan ragam tanggapan.
"Persib nih bos, bukan badut ibu kota," kata akun @faisal**.
"Oke sih bisa diangkut, umurnya juga nggak terlalu tua malahan kayak DDS dan Ciro Alves. @teddy.tjahjono bisa kali pak angkut," celetuk akun @dika**.
"Belum tentu cocok main di Liga Indonesia, apalagi dia banyak main di Eropa. Takutnya kayak Essien dulu, gak terlalu bagus main di liga kita," ungkap akun @yudhacristia**.
"Daripada beli Kagawa, mending beli pemain dari Asean yang masih muda. Contohnya pemain-pemain dari Thailand atau Vietnam," imbuh akun @didenri**.
Kontributor : Fitroh Nurikhsan
Berita Terkait
-
Bintang Manchester United Kirim Pesan Spesial untuk Timnas Indonesia Jelang Lawan Jepang
-
Menohok, 3 Pemain Keturunan yang Tolak Mentah-mentah Timnas Malaysia
-
Dipanggil Masuk Skuad Timnas untuk AFF Cup, Ini Harapan Duo Persib Bandung
-
Ruud van Nistelrooy: Dulu Ditendang Sir Alex Kini 'Tumbal' Ruben Amorim
-
Robi Darwis Kembali ke Timnas Indonesia, Taktik Lemparan Jauh Jadi Penyebab?
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
Terkini
-
Local Media Community 2024 Roadshow Class Purwokerto: Trik Manfaatkan AI Untuk Sumber Pendapatan Baru
-
Produktivitas Sumur Tua Melejit, BUMD Blora Hasilkan 410.000 Liter Minyak!
-
Waspada Leptospirosis! RSUD Cepu Ingatkan Potensi Wabah di Musim Hujan
-
Sritex Pailit, DPR Kebut Dua UU Lindungi Industri Tekstil dan Pekerja
-
Sahabat-AI: Indonesia Luncurkan Model AI Canggih Berbahasa Indonesia!