SuaraJawaTengah.id - Link live streaming Timnas Indonesia vs Bangladesh.
Kedua tim akan berlaga pada FIFA Matchday di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Rabu (1/6/2022) malam pukul 20.30 WIB.
Duel itu juga sebagai laga pemanasan sebelum berlaga di Kualifikasi Piala Asia 2023 yang akan digelar di Kuwait pertengahan bulan ini.
Sekitar 9.000 penonton akan menghadiri pertandingan Timnas Indonesia di stadion untuk pertama kalinya sejak pandemi COVID-19.
Baca Juga: Dukung Timnas! Link Live Streaming Indonesia Vs Bangladesh Malam Ini
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong pun sangat serius mempersiapkan skuadnya. Target Shin jelas, yaitu kemenangan.
“Kami harus menang,” ujar pria asal Korea Selatan itu.
Shin mengetahui persis bahwa keberhasilan menundukkan Bangladesh akan menambah poin skuad Garuda di peringkat FIFA, dan, yang terpenting, kemenangan akan mendongkrak semangat dan motivasi para pemain menuju Kualifikasi Piala Asia 2023.
Sementara pelatih Timnas Bangladesh Javier Cabrera (kiri) dan gelandang Jamal Bhuyan memberikan keterangan kepada pewarta dalam konferensi pers sebelum pertandingan persahabatan FIFA kontra Indonesia di Bandung, Selasa (31/5/2022).
“Pertandingan itu menjadi kesempatan saya untuk melihat kemampuan pemain menjelang keberangkatan ke Malaysia,” tutur Javier.
Baca Juga: Sandy Walsh dan Jordi Amat Batal Bela Timnas Indonesia, Fachruddin Aryanto Tak Ambil Pusing
Bangladesh akan menjalani laga Grup E Kualifikasi Piala Asia 2022 yang berlangsung di Malaysia pada 8-14 Juni 2022. Di grup tersebut, mereka bersaing dengan tuan rumah Malaysia, Bahrain dan Turkmenistan.
Link live streaming Timnas Indonesia vs Bangladesh, KLIK DI SINI!!
Berita Terkait
-
Jordi Amat dan Sandy Walsh Warga Jakarta, Coblos Mas Pram-Bang Doel, RK - Suswono, atau Pongrekun-Kun?
-
3 Pemain Keturunan Timnas Indonesia yang Bikin Ketar-ketir Media Vietnam Jelang Piala AFF 2024
-
Korban Baru Shin Tae-yong! Manajer Timnas Arab Saudi Mundur Usai Dihajar Marselino Ferdinan
-
Piala AFF 2024: Menengok Neraka Shin Tae-yong di Vietnam
-
Piala AFF 2024: Keangkeran Stadion Thuwunna Bagi Timnas Indonesia
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
GERKATIN: Ruang Berkarya bagi Teman Tuli
-
5 Asteroid Paling Berbahaya Bagi Bumi, Paling Diwaspadai NASA
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
Terkini
-
Kasus Pelajar Tertembak di Semarang, Ketua IPW: Berawal Tawuran Dua Geng Motor
-
Tragedi Simongan: Siswa SMK Tewas Terkena Peluru Nyasar Saat Polisi Lerai Tawuran?
-
Misteri Kematian Siswa SMK di Semarang: Diduga Ada Luka Tembak, 2 Saksi Menghilang
-
Kalahkan Persik, PSIS Semarang Diguyur Bonus 200 Juta!
-
Menteri Perdagangan dan Dirut Pertamina Patra Niaga Tinjau SPBU Sleman yang Disegel