Scroll untuk membaca artikel
Budi Arista Romadhoni
Rabu, 22 Juni 2022 | 07:52 WIB
Fisioterapis PSIS Semarang Sigit Pramoedya dikartu merah usai dirinya dianggap menghina wasit dengan memberikan minum ditengah pertandingan tersebut. [TikTok/Indosiar_sports]

"Itu termasuk nyogok wasit, salut sama wasitnya memang harus tegas seperti itu mantap," papar akun @buah_hi**.

"Kompetisi di luaran sana biasa juga lihat wasit ditawari minum. Tapi hanya sekedar ditolak bukan dikartu," sahut akun @nara**.

"Dijamin ngakak deh kalau lihat liga Inddonesia, wasit dan pemainnya pda kocak semua," tandas akun @avr**.

Sementara itu, laga Derby Jateng sendiri berhasil dimenanhkan oleh PSIS Semarang dengan skor tipis 2-1.

Baca Juga: Bungkam Persis Solo di Stadion Manahan, Sergio Alexandre: PSIS Semarang Pantas Menang

Dua gol tim Laskar Mahesa Jenar masing-masing dicetak Alfeandra Dewangga dan Carlos Fortes di masing-masing babak.

Sementara Persis Solo sempat menyamakan skor melalui sundulan kapten tim, Fabiano Beltrame.

Lihat video klik di SINI 

Kontributor : Fitroh Nurikhsan

Baca Juga: Viral! Kaesang Keciduk Lagi Nonton Derby Jateng Bareng Erina Gudono, Warganet: Jangan Kelamaan Daftar KUA

Load More