
SuaraJawaTengah.id - Sosok putra bungsu Presiden Jokowi Kaesang Pangarep baru-baru ini mengaku memiliki keinginan untuk menikahi kekasih barunya Erina Gudono.
Hal tersebut terkuak saat bos Persis Solo0 itu jadi bintang tamu di sebuah acara "Ini Bukan Talkshow" yang dipandu komedian Sule dan anaknya Njan.
Dalam unggahan video dikanal youtube SULE PRODUCTION. Mulanya Njan menyinggung soal hubungan asmara Kaesang Pangarep dengan Erina Gudono.
"Mas Kaesang kan baru punya pacar baru. Gimana sih rasanya pacarannya anak presiden, apakah beda?," tanya Njan.
Baca Juga: Sule Menangis Digugat Cerai Nathalie Holscher
"Sama aja," jawab Kaesang.
Rupanya Sule juga penasaran apakah selama pacaran dengan seorang wanita. Kaesang Pangarep dikawal paspamres atau tidak.
"Kan anak presiden itu biasanya dikawal. Kalau pacaran dikawal juga gak?," ujar Sule.
Kaesang Pangarep pun mengakui selama dirinya berpacaran. Ia tetap diawasi dan dikawal oleh paspamres.
"Ya dikawal. Ya biasa (walau pacaran dikawal), pegangan tangan. Masa tiba-tiba pas pegangan tangan gak boleh. Kan gak mungkin juga," imbuh Kaesang Pangarep.
Baca Juga: Buntut Gugatan Cerai Nathalie Holscher, Maia Estianty Minta Maaf ke Sule
Namun, saat Sule menanyakan kapan Kaesang Pangarep menjalin hubungan dengan Erina Gudono. Adik Gibran Rakabuming itu justru tidak mengingatnya.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
CEK FAKTA: Kantor Kaesang Digeledah Kejagung, Uang Miliaran Disita
-
5 Artis Dijodoh-jodohkan dengan Sule, Terbaru Rossa sampai Kebayang Jadi Mertua Mahalini
-
Rossa Mendadak Dijodohkan Dengan Sule yang Masih Menduda : Aku Jadi Mertua Mahalini Dong
-
Rossa Ingin Punya Suami Lucu, Luna Maya: Sama Sule Aja!
-
Nathalie Holscher Kerja Apa selain Jadi DJ? Bisa Dapat Rp200 Juta dari Profesi Sampingan Ini
Tag
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Memutuskan Pindah Homebase Musim Depan, Dua Tim Promosi Angkat Kaki
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan: Pilihan untuk Keluarga Baru, Lengkap Perkiraan Pajak
Pilihan
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
-
Hasil BRI Liga 1: Dibantai Borneo FC, PSIS Semarang Makin Terbenam di Zona Degradasi
-
5 Rekomendasi HP dengan Kecerahan Layar Maksimal di Atas 1000 Nits, Jelas dan Terang di Luar Ruangan
-
Le Minerale Terafiliasi Israel?
Terkini
-
Segera Klaim Link Saldo DANA Kaget Ini! Rezeki Digital Buat Isi Dompet Tanpa Harus Ngutang
-
Kisah Pesugihan Kepala Desa di Jawa Tengah, Endingnya Menyeramkan!
-
Menjaga Nafas Alam: Gunung Slamet Diusulkan Jadi Taman Nasional Demi Ketahanan Air dan Pangan
-
Ramalan Weton Jumat Pahing dalam Primbon Jawa
-
Link Saldo DANA Kaget Hari Ini: Tambahan Cuan Digital Buat Beli Ngopi dan Top Up Game!