SuaraJawaTengah.id - Pasangan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina memiliki karir cemerlang hingga jadi salah satu keluarga 'sultan' di Indonesia.
Raffi Ahmad yang meniti karir dari bawah mampu membangun berbagai macam usaha yang membuat namanya semakin melambung.
Termasuk keputusan pria kelahiran Bandung 35 tahun silam tersebut saat mengakuisisi Cilegon United dan mengubah menjadi RANS Nusantara FC saat ini.
Meski sukses besar membawa RANS Nusantara FC ke Liga 1, sang istri yakni Nagita Slavina blak-blakan mengakui pernah meragukan suaminya saat bermimpi ingin punya klub bola.
Awalnya, Gigi sapaan akrab Nagita bahkan menyebut suaminya itu memiliki banyak hayalan.
"Aduh dia tuh terlalu banyak hayalan sih," ucapnya dalam video yang diunggah oleh akun TikTok @raffiahmadclass dikutip Suarajawatengah.id, Sabtu (23/7/2022).
Meskipun begitu, Nagita Slavina kagum terhadap sosok suaminya yang mampu mewujudkan mimpi menjadi pemilik RANS Nusantara FC. Ia juga menganggap Raffi Ahmad merupakan sosok yang visioner.
"Menurut aku tuh dia salah satu orang yang sebenarnya visioner," ungkapnya.
"Jadi dia tuh berfikir kayak udah tahu gamenya seperti apa, akan begini,akan begini. Visinya kedepan tuh banyak gitu, pun klub bola," tambahnya.
Lantas video itu pun viral serta mendapat beragam tamggapan dari warganet.
"Selain visioner, gue bisa bilang dia adalah trendsetter," ucap akun @*****rf.
"Baru ngeh ternyata hampir semua bisnis yang dimulai sama Raffi ditiru juga sama Baim," kata akun @****ra.
"Mau heran tapi itulah Raffi. Seseorang yang banyak ide brilian dan bermanfaat untuk orang banyak," ujar akun @****16.
"Raffi ini berani buat gebrakan nggak ragu buat maju duluan bikin sesuatu, mau nanti gagal atau sukses yang penting idenya bisa direalisasikan bukan wacana," tutur akun @****ia
"Dibalik suami yang sukses ada istri yang hebat," ungkap akun @*****ip.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
BNPB Siapkan Amunisi Tambahan, Pesawat Modifikasi Cuaca Siap Serbu Langit Jateng
-
Tutorial Cara Menggunakan Aplikasi Cek Bansos Resmi Pemerintah
-
Kenapa Snaptik Populer sebagai TikTok Downloader? Ini Alasannya
-
Fakta-Fakta Miris Erfan Soltani: Demonstran Iran yang Divonis Hukuman Mati
-
Suzuki Fronx vs Honda WR-V: Ini 9 Perbandingan Lengkap yang Perlu Dipertimbangkan Sebelum Membeli