SuaraJawaTengah.id - Kasus pembunuhan Brigadir J oleh atasannya Ferdy Sambo sampai detik ini masih jadi publik di media sosial.
Buntut kasus tersebut, citra polri di mata masyarakat kian tercoreng. Apalagi motif pembunuhan Brigadir J sama sekali belum terungkap.
Di tengah kasus tersebut, ada dua bocil perempuan yang menyindir Ferdy Sambo lewat sebuah lagu.
Berdasarkan unggahan video di akun TikTok @starlink6962. Dua bocil yang mengenakan seragam pramuka itu kompak menyanyikan lagu berisikan sindirian kepada Ferdy Sambo.
Baca Juga: Hacker Bjorka Ogah Disebut Pengalihan Isu Ferdy Sambo
Berikut ini lirik lagu yang dinyanyikan dua bocil tersebut sembari diiringi suara petikan gitar.
Seakan-akan kasusnya tembak-tembakan.
Bohong lagi untuk menutupi.
Bohong yang pertama kali.
Bohong lagi untuk menutupi.
Bohong yang kedua kali.
Bohong lagi mungkinkah mereka akan berhenti.
Keadilan dianggap sebagai kiasan.
Mafia hukum sudah mengatur rencana.
Terali besi dianggap rumah singgahan.
Menanti sidang uang suap segera datang.
Mafia hukum di atas mafia.
Nyanyian dua bocil itu sontak saja langsung diserbu komentar warganet. Banyak dari mereka yang memuji aksi dua bocil tersebut.
Baca Juga: Ada 2 Kesimpulan, Laporan Kasus Brigadir J Diserahkan Komnas HAM ke Menkopolhukam
"Bocil keren, bisa aja bocil aspirasi mantap," kata akun @syahbban**.
"Keren, viralkan biar masuk tv," tutur akun @mardion**.
"Jokowi denger nyanyian anak bangsa," ucap akun @haii**.
"Saking lambat kasusnya, sampai di buatkan lagu ma bocil buat Sambo dkk. Masyarakat dari anak kecil sampai dewasa sudah pada pinter," sahut akun @airaa**.
"Semoga kalian menjadi pengacara hebat kelak nanti," harap akun @egiri**.
Kontributor : Fitroh Nurikhsan
Berita Terkait
-
Video Lawas Jokowi Girang Kenalkan Gibran Viral Lagi, Publik Soroti Sikap Tengilnya: Saat Masih Aktif di Kaskus
-
lriana Bawa Tas Hermes Mewah di Pilkada 2024: Ingat Lagi Jokowi Serukan Cinta Produk Lokal
-
Pilkada 2024 Jatuh pada Rabu Pon, Netizen Kaitkan dengan 'Klenik' Jokowi: Apa Asal-usulnya?
-
Siapa Saja yang Boleh Muncul di Uang Rupiah? BI Tanggapi Usulan Uang Kertas Gambar Jokowi
-
Tanggal Pilkada 2024 Dikaitkan Keyakinan Klenik Jokowi: Lagi-lagi Rabu Pon
Tag
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Broto Wijayanto, Inspirator di Balik Inklusivitas Komunitas Bawayang
-
Bye-Bye Jari Bertinta! 5 Tips Cepat Bersihkan Jari Setelah Nyoblos
-
MIND ID Siap Guyur Investasi Rp267 Triliun Hingga 2029
-
Orang Dekat Prabowo Sebut Kenaikan PPN 12% Bakal Ditunda
-
Israel-Hizbullah Gencatan Senjata, Warga Palestina Makin Terancam
Terkini
-
Penembakan Siswa SMKN 4 Semarang: Oknum Polisi Ditahan, Proses Hukum Dijamin Berjalan Transparan
-
Pilgub Jateng 2024: Ahmad Luthfi-Taj Yasin Menang 100 Persen di TPS Ini
-
Pilkada Jateng 2024: Cagub Andika Perkasa Coblos di Menit-menit Terakhir, Hendi Optimistis
-
Tercatat Sebagai DPK, Cagub Jateng Andika Perkasa Mencoblos Jelang Penutupan di TPS 3 Lempongsari
-
Pelayanan Ramah CS BRI untuk Nasabah Disabilitas Dipuji Netizen