SuaraJawaTengah.id - Warga Perumahan Palir, Kelurahan Podorejo, Kecamatan Ngaliyan, Semarangdikejutkan dengan turunnya hujan es pada Jumat ( 23/09) sekitar pukul 19.30 WIB.
Warga Perumahan Palir, Rozak menuturkan dirinya dikejutkan hujan es sebesar kelereng yang mengguyur diatap rumahnya.
"Jadi saya bangun tidur itu kaget kok suara hujannya kaya lemparan batu, waktu liat keluar ternyata hujan es," tutur Rozak, Jumat (23/09/22).
Ia menceritakan, selama hujan mengguyur daerah kelurahan Podorejo, Ngaliyan disertai dengan angin kencang dan petir yang menggelegar.
Menurut Rozak, hujan es baru pertama kali mengguyur daerah pemukimannya dan sempat membuat warga panik.
"Hujan deras sama angin tadi," katanya.
Lanjut Rozak, Imbas dari guyuran hujan es di sekitar pemukiman miliknya mengakibatkan sejumlah atap rumah bocor.
"Tadi dapat kabar juga kalo ada rumah yang atapnya jaidi bocor gara-gara hujan es," jelasnya.
Selain mengakibatkan atap rumah bocor, salah satu pohon beringin yang berada di daerah Palir juga roboh dan sempat membuat jalan tertutup sementara waktu.
Baca Juga: 50 Orang Mengalami Luka Maupun Patah Tulang Akibat Hujan Es di Spanyol
"Ada satu pohon beringin yang roboh itu sempat buat jalan macet dan tertutup," jelasnya.
Kontributor : Aninda Putri Kartika
Berita Terkait
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
Terkini
-
Peringati HUT Ke-12, Semen Gresik Gelar SG Fun Run & Fun Walk di Area Greenbelt Pabrik Rembang
-
5 Fakta Dugaan Jual Beli Jabatan Perangkat Desa di Pati yang Menjerat Bupati Sudewo
-
OTT Bupati Sudewo, Gerindra Jateng Dukung Penuh Penegakan Hukum dari KPK
-
Gebrakan Awal Tahun, Saloka Theme Park Gelar Saloka Mencari Musik Kolaborasi dengan Eross Candra
-
Deretan Kontroversi Kebijakan Bupati Pati Sudewo Sebelum Berakhir di Tangan KPK