SuaraJawaTengah.id - Sosok musafir fenomenal Joko Kendil yang sedang ramai diperbincangkan akhirnya mulai terungkap.
Joko Kendil yang dikenal suka berkelana dengan jalan kaki ternyata seorang ODGJ atau orang dalam gangguan jiwa.
Hal itu dibongkar seorang youtuber Adi yang pertama kali memviralkan sosok Joko Kendil lewat tayangan video di kanal youtube Sinau Hurip.
Dalam sebuah acara, Adi menceritakan awal-mula pertemuannya dengan Joko Kendil karena tak sengaja.
Baca Juga: Joko Kendil Pernah Dua Kali Menikah
"Saya stop dia di jalan, pas ketemu ngaku sama saya dia Joko Kendil muridnya Syekh Hadi Guntur," kata Adi dikutip dikanal youtube Kak Wi Channel, Minggu (06/11/2022).
"Saya tanya kamu kok jalan cepet banget, terus dia ngaku naik macan putih, seperti itu," sambungnya.
Pasca video Joko Kendi tayang dikanal Sinau Hurip. Adi mengaku terkejut lantaran videonya banyak dilihat orang dan tembus jutaan penonton.
"Rame di YouTube dan TikTok bahkan ada salah satu potongan di YouTube Sinau Hurip yang tontonnnya tembus 28 juta," ujar Adi.
"Setelah Joko Kendil tayang di Sinau Hurip viral seperti itu hari ini orang rame-rame mau ketemu Joko Kendil, itu sejarahnya," tambah Adi.
Baca Juga: Terbongkar! Musafir Viral Joko Kendil Ternyata ODGJ, Halusinasi Naik Macan Putih
Kemudian Adi menyampaikan pernyataan mengejutkan kalau sebenarnya Joko Kendil itu seorang ODGJ.
Adi berani mengatakan hal tersebut karena ia telah diberi informasi langsung dari pihak keluarga Joko Kendil.
"Kemarin keluarganya sudah menghubungi saya, keluarganya meyakini dia gangguan jiwa," kata Adi.
Terkait Joko Kendil naik macan putih, Adi meyakini kalau Joko Kendil sedang berhalusinasi.
"Yang pasti beliau pindah dari tempat suci ke tempat suci lain. Dia ziarah satu makam ke makam lain, tetapi dia mengaku naik macan putih, buat saya orang ini kelihatannya halusinasi," tandasnya.
Kontributor : Fitroh Nurikhsan
Berita Terkait
-
Tiko Sekarang Jualan Apa? Dulu Viral Rawat Ibu ODGJ di Rumah tanpa Listrik, Kini Hidupnya Mapan usai Dapat Donasi
-
Tiko Kerja Apa Sekarang? Dulu Viral Rawat Ibu ODGJ Kini Hidup Mapan
-
Siapa Pratiwi Noviyanthi? Penggalang Donasi Agus Salim Rp 1,5 Miliar yang Dipolisikan Gegara Protes Penggunaan Uang!
-
Keluarga Curiga! Pasien ODGJ Tewas Usai Diikat di RSKD Dadi, Polisi Turun Tangan
-
Jejak Benny Laos, Eks Bupati Terkaya Sempat Laporkan ODGJ Karena Tersinggung
Tag
Terpopuler
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Deddy Corbuzier Ngakak Dengar Kronologi Farhat Abbas Didatangi Densu: Om Deddy Lagi Butuh Hiburan
Pilihan
-
Lapor Mas Wapres ala Gibran: Kebijakan Strategis atau Populis?
-
Emiten Leasing Boy Thohir Akui PHK Ribuan Karyawan
-
Data Ekonomi China Dorong Rupiah Berotot di Perdagangan Senin Pagi
-
Harga Emas Antam Mulai Naik Lagi, Hari Ini Tembus Rp1.476.000/Gram
-
Marselino Ferdinan Dituduh Biang Kerok Eliano Reijnders Dicoret STY: Kalah Sama Camat...
Terkini
-
Antisipasi Kecurangan Pilwakot Semarang, Yoyok-Joss Kerahkan 4.714 Saksi di TPS
-
Manuver Politik! Purnawirawan Polri Jawa Tengah Dukung Andika-Hendi di Pilgub 2024
-
Pengamat: Optimalisasi Kereta Api, Solusi Efektif Atasi Masalah Truk ODOL
-
BMKG Peringatkan Cuaca Ekstrem di Jawa Tengah: Potensi Hujan Lebat dan Angin Kencang
-
Bisnis Ritel Hadapi Tantangan Ekonomi Global: Aprindo Prioritaskan Transformasi Digital dan Dukungan UMKM