SuaraJawaTengah.id - Partai-partai peserta pemilu 2024 sedang melakukan penjajakan untuk memperkuat koalisi mereka.
Demikian pula Partai Persatuan Pembangunan yang saat ini sudah terikat koalisi dengan Partai Golkar dan PAN.
Wakil Ketua Umum DPP PPP Arsul Sani mengatakan PPP sedang menjalin komunikasi dengan partai di luar Koalisi Indonesia Bersatu, seperti PDI Perjuangan, Partai Gerindra, PAN, dan Partai Golkar.
"Jadi kalau komunikasi dengan partai itu bukannya tidak ada sama sekali, tapi belum terfokus. Belum juga intens kecuali yang sama-sama KIB," kata dia, baru-baru ini.
Baca Juga: PPP Tidak Masalah Kader PAN Bentuk Relawan Dukung Anies Capres 2024
Selama komunikasi berlangsung, banyak isu yang mereka bicarakan, terutama calon presiden dan calon wakil presiden.
Setelah koalisi terbangun dengan kuat, kemungkinan partai-partai itu segera mengumumkan pasangan calon presiden dan calon wakil presiden.
Seperti dikatakan oleh PKB yang sekarang berkoalisi dengan Partai Gerindra. Mereka baru akan mengumumkan pasangan kandidat setelah anggota koalisi bertambah dan kokoh.
Berita Terkait
-
Sebut LGBTQ jadi Ancaman Negara, Ucapan Sekjen Wantannas Dikecam Koalisi Sipil: Langgar Prinsip HAM!
-
Grace Natalie Disuruh Bagi-bagi Topi, Netizen Singgung Koalisi 'Haram' dengan PKS
-
Rela Turun Gunung, Alasan Plt Ketum PPP Mardiono Ngotot Menangkan ASR-Hugua
-
Mesti Rekrut Politisi Seperti Sandiaga Uno, PPP Butuh Superhero Agar Bisa Masuk Parlemen Lagi
-
Prabowo Undang Ketum Parpol Koalisi Kumpul Perdana di Istana, Muhaimin Bocorkan Keinginan Elite
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Deretan Tablet Redmi Terbaru 2024 dan Spesifikasinya
-
Diskon BRImo hingga Cashback Meriahkan OPPO Run 2024
-
Survei Pilkada Kota Semarang: Yoyok-Joss Unggul Tipis atas Agustina-Iswar
-
Jokowi Sampai Turun Gunung ke Semarang, Optimis Luthfi-Yasin Menang di Pilgub Jateng
-
Dramatis! Evandro Brandao Jadi Pahlawan, PSIS Curi Poin di Kandang Persik Kediri